Digitalisasi Promosi Produk UKM Bunga hiasan “Rosy” Melalui Website Dalam Upaya Meningkatkan Penjualan
Usaha Kecil Menengah (UKM) seringkali masih menggunakan media konvensional untuk memasarkan produk-produk yang dihasilkannya, termasuk dalam hal ini UKM Bungahiasan.Rosy yang terletak di Kota Bandung, Jawa Barat. Sejauh ini, UKM Bungahiasan.Rosy memanfaatkan media sosial untuk memasarkan produk-prod...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | UMS Journal (OJS) |
Language: | eng |
Published: |
Universitas Muhammadiyah Surakarta
2023
|
Subjects: | |
Online Access: | https://journals2.ums.ac.id/index.php/abditeknoyasa/article/view/425 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Usaha Kecil Menengah (UKM) seringkali masih menggunakan media konvensional untuk memasarkan produk-produk yang dihasilkannya, termasuk dalam hal ini UKM Bungahiasan.Rosy yang terletak di Kota Bandung, Jawa Barat. Sejauh ini, UKM Bungahiasan.Rosy memanfaatkan media sosial untuk memasarkan produk-produk handcraft yang dihasilkannya. Namun sayang, UKM Bungahiasan.Rosy belum memiliki website, padahal website merupakan unsur yang cukup penting untuk memasarkan produk-produk UMKM secara digital. Dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini, tim membuat website untuk digunakan oleh UKM Bunga Rosy. Dengan adanya website ini diharapkan dapat meningkatkan penjualan produk-produk yang dihasilkan oleh UKM Bungahiasan.Rosy |
---|