PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta )

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi reconnecting(menghubungkan kembali) dan jenis penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan kelas (PTK), dilaksanakan di SMP Negeri 6 Surakarta. Sebagai subjek penerima...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: SURYANI , DWI
Format: Thesis
Language:English
English
Published: 2010
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/7234/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804994606196064256
author SURYANI , DWI
author_facet SURYANI , DWI
author_sort SURYANI , DWI
collection ePrints
description Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi reconnecting(menghubungkan kembali) dan jenis penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan kelas (PTK), dilaksanakan di SMP Negeri 6 Surakarta. Sebagai subjek penerima tindakan adalah siswa kelas VII-C yang berjumlah 35 siswa dan subjek pelaksanaan tindakan adalah peneliti dan guru matematika kelas VII-C. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes, catatan lapangan dan dokumentasi. Untuk menjamin validitas data digunakan teknik triangulasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan analisis interaktif yang terjadi dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah: (1) ada peningkatan keaktifan siswa melalui strategi reconnecting(menghubungkan kembali). Hal ini dilihat dari aspek a). Aktif menanyakan materi yang belum jelas kepada guru dari sebelum tindakan 8,57% meningkat menjadi 60,00% pada akhir tindakan; b). Mengemukakan pendapat/tanggapan saat proses belajar mengajar dari sebelum tindakan 11,43% meningkat menjadi 57,14% pada akhir tindakan; c). Menjawab pertanyaan guru/mengerjakan soal-soal latihan ke depan kelas dari sebelum tindakan 8,57% meningkat menjadi 71,43% setelah tindakan. Kesimpulan penelitian ini adalah dengan menerapkan strategi reconnecting(menghubungkan kembali) dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran matematika pada pokok bahasan Garis dan Sudut
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:7234
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
publishDate 2010
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:7234 https://eprints.ums.ac.id/7234/ PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta ) SURYANI , DWI L Education (General) Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi reconnecting(menghubungkan kembali) dan jenis penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan kelas (PTK), dilaksanakan di SMP Negeri 6 Surakarta. Sebagai subjek penerima tindakan adalah siswa kelas VII-C yang berjumlah 35 siswa dan subjek pelaksanaan tindakan adalah peneliti dan guru matematika kelas VII-C. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes, catatan lapangan dan dokumentasi. Untuk menjamin validitas data digunakan teknik triangulasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan analisis interaktif yang terjadi dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah: (1) ada peningkatan keaktifan siswa melalui strategi reconnecting(menghubungkan kembali). Hal ini dilihat dari aspek a). Aktif menanyakan materi yang belum jelas kepada guru dari sebelum tindakan 8,57% meningkat menjadi 60,00% pada akhir tindakan; b). Mengemukakan pendapat/tanggapan saat proses belajar mengajar dari sebelum tindakan 11,43% meningkat menjadi 57,14% pada akhir tindakan; c). Menjawab pertanyaan guru/mengerjakan soal-soal latihan ke depan kelas dari sebelum tindakan 8,57% meningkat menjadi 71,43% setelah tindakan. Kesimpulan penelitian ini adalah dengan menerapkan strategi reconnecting(menghubungkan kembali) dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran matematika pada pokok bahasan Garis dan Sudut 2010 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/7234/1/A410060039.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/7234/2/A410060039.PDF SURYANI , DWI (2010) PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta ). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta . A410060039
spellingShingle L Education (General)
SURYANI , DWI
PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta )
title PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta )
title_full PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta )
title_fullStr PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta )
title_full_unstemmed PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta )
title_short PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI RECONNECTING (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII-C SMP Negeri 6 Surakarta )
title_sort peningkatan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi reconnecting ptk pembelajaran matematika kelas vii c smp negeri 6 surakarta
topic L Education (General)
url https://eprints.ums.ac.id/7234/
work_keys_str_mv AT suryanidwi peningkatankeaktifansiswadalampembelajaranmatematikamelaluistrategireconnectingptkpembelajaranmatematikakelasviicsmpnegeri6surakarta