PENERAPAN METODE COOPERATIVE LEARNING TIPE TWO STAY – TWO STRAY (TS-TS) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA (PTK di Kelas VIII SMP Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajaran 2010/2011)

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan mendiskripsikan peningkatan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika dengan metode Cooperative Learning tipe Two Stay – Two Stray pada materi kubus dan balok. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian siswa kelas VIII...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autor principal: FAJARWATI, RENY
Formato: Tesis
Lenguaje:English
English
English
English
English
English
English
English
Publicado: 2011
Materias:
Acceso en línea:https://eprints.ums.ac.id/13709/
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
Descripción
Sumario:Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan mendiskripsikan peningkatan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika dengan metode Cooperative Learning tipe Two Stay – Two Stray pada materi kubus dan balok. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian siswa kelas VIII C SMP Muhammadiyah 2 Surakarta tahun ajaran 2010/2011 sebanyak 34 siswa. Data dikumpulkan melalui metode observasi, tes, catatan lapangan, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan secara diskriptif kualitatif dengan analisis interaktif yang terjadi dari pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa keaktifan siswa meningkat meliputi aspek: a) siswa yang mengajukan pertanyaan kepada guru sebelum tindakan 14,71% dan setelah tindakan 58,82%, b) siswa yang mengemukakan ide atau gagasan sebelum tindakan 11,76% dan setelah tindakan 52,94%, c) siswa yang mengerjakan soal latihan di depan kelas sebelum tindakan 17,65% dan setelah tindakan 67,65%. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan metode Cooperative Learning tipe Two Stay – Two Stray dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran matematika.