PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap profesionalisme guru SDIT Nur Hidayah Surakarta. Populasi dalam penelitian adalah semua guru SDIT Nur Hidayah Surakarta berjumlah 70 guru. Sampel diambil sebanyak 32 guru dengan teknik random sampling. M...

Volledige beschrijving

Bewaard in:
Bibliografische gegevens
Hoofdauteur: Cahyani, Endah
Formaat: Thesis
Taal:English
English
English
English
English
English
English
English
Gepubliceerd in: 2011
Onderwerpen:
Online toegang:https://eprints.ums.ac.id/13623/
Tags: Voeg label toe
Geen labels, Wees de eerste die dit record labelt!
Omschrijving
Samenvatting:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap profesionalisme guru SDIT Nur Hidayah Surakarta. Populasi dalam penelitian adalah semua guru SDIT Nur Hidayah Surakarta berjumlah 70 guru. Sampel diambil sebanyak 32 guru dengan teknik random sampling. Metode pengumpulan data menggunakan metode angket dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana, uji t, koefisien determinasi, dan sumbangan efektif. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh persamaan regresi linier sederhana yaitu Y = 41,48+0,68X, artinya profesionalisme guru dipengaruhi oleh kepemimpinan kepala sekolah. Hasil analisis menunjukkan bahwa kepemimpinan kepala sekolah berpengaruh positif dan signifikan terhadap profesionalisme guru. Hal ini terbukti dari hasil uji t pada taraf signifikansi 5% diperoleh thitung > ttabel yaitu 5,847 > 1,697. Variabel kepemimpinan kepala sekolah memberikan sumbangan efektif terhadap profesionalisme guru sebesar 53,29%.