PENGEMBANGAN PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING LEARNING (CTL) UNTUK MENUMBUHKEMBANGKAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VIII SMP Negeri 5 SURAKARTA

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan pendekatan Contextual Teaching Learning dan konvensional terhadap minat belajar matematika. Penelitian dilaksanakan di kelas VIII SMP Negeri 5 Surakarta semester genap tahun ajaran 2010/2011. Sampel dalam penelitian ini diambil dua kelas secar...

Descrición completa

Gardado en:
Detalles Bibliográficos
Autor Principal: HERI KISWANTO, TOTOK
Formato: Thesis
Idioma:English
English
English
English
English
English
English
English
Publicado: 2011
Subjects:
Acceso en liña:https://eprints.ums.ac.id/13614/
Tags: Engadir etiqueta
Sen Etiquetas, Sexa o primeiro en etiquetar este rexistro!
Descripción
Summary:Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan pendekatan Contextual Teaching Learning dan konvensional terhadap minat belajar matematika. Penelitian dilaksanakan di kelas VIII SMP Negeri 5 Surakarta semester genap tahun ajaran 2010/2011. Sampel dalam penelitian ini diambil dua kelas secara acak. Dari kelas yang diperoleh ditentukan kelompok kontrol dan kelompok eksperimen yang dilakukan secara acak pula. Metode pengumpulan data menggunakan angket dan test. Teknik analisis data menggunakan Uji - t yang sebelumnya dilakukan uji prasyarat analisis yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Hasil analisis data diperoleh bahwa: Prestasi belajar matematika siswa yang diajar menggunakan metode pembelajaran dengan Contextual Teaching Learning lebih baik apabila dibandingkan metode konvensional dengan nilai signifikansi 3,304 > 1,994 dan minat belajar matematika siswa yang diajar menggunakan metode pembelajaran dengan Contextual Teaching Learning lebih baik apabila dibandingkan metode konvensional dengan nilai signifikansi 2,227 > 1,994.