UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI ALAT PENCERNAAN MANUSIA MELALUI METODE TEAM QUIZ PADA SISWA KELAS V SD NEGERI SAREN I KALIJAMBE SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2010/2011 

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar IPA materi alat pencernaan manusia melalui metode team quiz pada siswa kelas V SD Negeri Saren 1 Kalijambe Sragen tahun pelajaran 2010/2011. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif yang berdesain penelit...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autor principal: ZAINUDIN , AKHMAD
Formato: Tesis
Lenguaje:English
English
English
English
English
English
English
English
Publicado: 2011
Materias:
Acceso en línea:https://eprints.ums.ac.id/13291/
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
Descripción
Sumario:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar IPA materi alat pencernaan manusia melalui metode team quiz pada siswa kelas V SD Negeri Saren 1 Kalijambe Sragen tahun pelajaran 2010/2011. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif yang berdesain penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri atas 2 siklus. Subyek penelitian adalah siswa kelas V SD Negeri Saren 1 Kalijambe Sragen tahun pelajaran 2010/2011 sebanyak 29 siswa, siswa laki-laki berjumlah 14 dan siswa perempuan berjumlah 15 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, tes, catatan lapangan dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis diskriptif kualitatif dengan membandingkan kondisi awal dengan hasil-hasil yang dicapai pada setiap siklus. Dengan penerapan pembelajaran metode team quiz pada siswa kelas V SD Negeri Saren 1 Kalijabe Sragen tahun pelajaran 2010/2011. Pada akhir siklus II diketahui telah terjadi peningkatan rata-rata kelas 17,41 %, yaitu dari rata- rata tes kondisi awal 64,48 menjadi 81,89. Sedangkan ketuntasan belajar siswa ada peningkatan sebesar 93,10%, dari kondisi awal yang sudah tuntas sesuai standar KKM hanya 9 siswa menjadi 27 siswa. Dengan demikian sebagian besar siswa kelas V SD Negeri Saren 1 Kalijambe Sragen mengalami peningkatan hasil belajar IPA materi alat pencernaaan manusia.