HUBUNGAN PERILAKU MEROKOK DAN STRES DENGAN INSOMNIA PADA MAHASISWA FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Gangguan tidur/insomnia masih menjadi permasalahan bagi sebagian mahasiswa. Berdasarkan survei yang dilakukan terhadap 30 mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan (FIK) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), diketahui sebanyak 66,6% mahasiswa merokok dan 42% mengalami gangguan tidur. Tujuan da...

Ful tanımlama

Kaydedildi:
Detaylı Bibliyografya
Yazar: PURNOMO , PURNOMO
Materyal Türü: Tez
Dil:English
English
English
English
English
English
English
English
English
Baskı/Yayın Bilgisi: 2011
Konular:
Online Erişim:https://eprints.ums.ac.id/12582/
Etiketler: Etiketle
Etiket eklenmemiş, İlk siz ekleyin!
Diğer Bilgiler
Özet:Gangguan tidur/insomnia masih menjadi permasalahan bagi sebagian mahasiswa. Berdasarkan survei yang dilakukan terhadap 30 mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan (FIK) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), diketahui sebanyak 66,6% mahasiswa merokok dan 42% mengalami gangguan tidur. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan perilaku merokok dan stres dengan insomnia pada mahasiswa FIK UMS. Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan rancangan cross sectional. Subjek penelitian adalah mahasiswa laki-laki FIK UMS dengan populasi sebanyak 404 mahasiswa. Sampel penelitian sebanyak 97 yang dipilih dengan teknik pengambilan sampel Proporsional Stratifitied Random Sampling. Analisis statistik yang digunakan adalah Chi Square (χ 2 ). Berdasarkan hasil penelitian diketahui terdapat hubungan antara perilaku merokok (p=0,002) dan stres (p=<0,001) dengan insomnia pada mahasiswa FIK UMS. Sementara itu tidak terdapat hubungan antara perilaku merokok (p=0,223) dengan stres pada mahasiswa FIK UMS.