PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011

Tujuan Penelitian Tindakan Kelas ini adalah dengan penerapan metode pembelajaran Card Sort dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi pada siswa kelas IX B SMP Muhammadiyah 8 tahun ajaran 2010/2011. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode...

Descrizione completa

Salvato in:
Dettagli Bibliografici
Autore principale: Chrisnawati, Nunung Ayu
Natura: Tesi
Lingua:English
English
English
English
English
English
English
English
Pubblicazione: 2011
Soggetti:
Accesso online:https://eprints.ums.ac.id/11398/
Tags: Aggiungi Tag
Nessun Tag, puoi essere il primo ad aggiungerne!!
_version_ 1804995330842820608
author Chrisnawati, Nunung Ayu
author_facet Chrisnawati, Nunung Ayu
author_sort Chrisnawati, Nunung Ayu
collection ePrints
description Tujuan Penelitian Tindakan Kelas ini adalah dengan penerapan metode pembelajaran Card Sort dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi pada siswa kelas IX B SMP Muhammadiyah 8 tahun ajaran 2010/2011. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Prosedur dalam Penelitian ini terdapat empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Penelitian ini dilakukan dengan dua kali siklus yang bertujuan untuk memperoleh data peningkatan keaktifan siswa. Indikator kinerja yang dicapai dalam penelitian ini adalah 70%. Hasil penelitian ini adalah penerapan metode pembelajaran Card Sort dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi. Dari siklus yang dilakukan dihasilkan peningkatan keaktifan siswa yang cukup baik. Peningkatan keaktifan siswa dengan metode pembelajaran Card Sort adalah: 1) keaktifan siswa dalam bertanya, sebelum dilakukan tindakan adalah 7,4 % dan setelah siklus meningkat menjadi 74%, 2) keaktifan siswa dalam mengemukakan ide,sebelum dilakukan tindakan adalah 11,1% dan setelah siklus meningkat menjadi 77,7%, 3) keaktifan siswa dalam menjawab pertanyaan, sebelum dilakukan tindakan adalah 11,1% dan setelah siklus meningkat menjadi 70,3%, 4) keaktifan siswa dalam mencari pasangan, pada siklus I adalah 51,8 % dan pada siklus II meningkat menjadi 81,4%, 5) keaktifan siswa dalam mempresentasikan materi, pada siklus I adalah 33,3% dan pada siklus II meningkat menjadi 70,3%. Hasil penelitian yang didapat telah melampaui indikator kinerja. Berdasarkan hasil analisis data pada penelitian tindakan kelas ini, hipotesis yang menyatakan “Dengan Penerapan Metode Pembelajaran Card Sort dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi pada siswa kelas IX B SMP Muhammadiyah 8 tahun ajaran 2010/2011 minimal 70% terbukti dan dapat diterima kebenarannya.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:11398
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
English
English
English
English
English
English
publishDate 2011
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:11398 https://eprints.ums.ac.id/11398/ PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011 Chrisnawati, Nunung Ayu LB Theory and practice of education Tujuan Penelitian Tindakan Kelas ini adalah dengan penerapan metode pembelajaran Card Sort dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi pada siswa kelas IX B SMP Muhammadiyah 8 tahun ajaran 2010/2011. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Prosedur dalam Penelitian ini terdapat empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Penelitian ini dilakukan dengan dua kali siklus yang bertujuan untuk memperoleh data peningkatan keaktifan siswa. Indikator kinerja yang dicapai dalam penelitian ini adalah 70%. Hasil penelitian ini adalah penerapan metode pembelajaran Card Sort dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi. Dari siklus yang dilakukan dihasilkan peningkatan keaktifan siswa yang cukup baik. Peningkatan keaktifan siswa dengan metode pembelajaran Card Sort adalah: 1) keaktifan siswa dalam bertanya, sebelum dilakukan tindakan adalah 7,4 % dan setelah siklus meningkat menjadi 74%, 2) keaktifan siswa dalam mengemukakan ide,sebelum dilakukan tindakan adalah 11,1% dan setelah siklus meningkat menjadi 77,7%, 3) keaktifan siswa dalam menjawab pertanyaan, sebelum dilakukan tindakan adalah 11,1% dan setelah siklus meningkat menjadi 70,3%, 4) keaktifan siswa dalam mencari pasangan, pada siklus I adalah 51,8 % dan pada siklus II meningkat menjadi 81,4%, 5) keaktifan siswa dalam mempresentasikan materi, pada siklus I adalah 33,3% dan pada siklus II meningkat menjadi 70,3%. Hasil penelitian yang didapat telah melampaui indikator kinerja. Berdasarkan hasil analisis data pada penelitian tindakan kelas ini, hipotesis yang menyatakan “Dengan Penerapan Metode Pembelajaran Card Sort dapat meningkatkan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi pada siswa kelas IX B SMP Muhammadiyah 8 tahun ajaran 2010/2011 minimal 70% terbukti dan dapat diterima kebenarannya. 2011 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/1/02._HALAMAN_DEPAN.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/2/03._BAB_I.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/3/04._BAB_II.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/4/05._BAB_III.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/5/06._BAB_IV.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/6/07._BAB_V.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/7/08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11398/8/09._LAMPIRAN.pdf Chrisnawati, Nunung Ayu (2011) PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. A210070084
spellingShingle LB Theory and practice of education
Chrisnawati, Nunung Ayu
PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011
title PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011
title_full PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011
title_fullStr PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011
title_full_unstemmed PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011
title_short PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS IX B SMP MUHAMMADIYAH 8 TAHUN AJARAN 2010/2011
title_sort penerapan metode pembelajaran card sort sebagai upaya peningkatan keaktifan siswa dalam proses pembelajaran ekonomi pada siswa kelas ix b smp muhammadiyah 8 tahun ajaran 2010 2011
topic LB Theory and practice of education
url https://eprints.ums.ac.id/11398/
work_keys_str_mv AT chrisnawatinunungayu penerapanmetodepembelajarancardsortsebagaiupayapeningkatankeaktifansiswadalamprosespembelajaranekonomipadasiswakelasixbsmpmuhammadiyah8tahunajaran20102011