PENGARUH MEDIA TANAM SERBUK GERGAJI POHON KELAPA (Cocos nucifera) DENGAN PASIR TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN ZAMIA (Zamia kulkas)
Tanaman hias merupakan jenis tanaman yang banyak disukai masyarakat Indonesia, salah satunya tanaman zamia (Zamia kulkas) karena tanaman ini memiliki daun yang unik dan cantik, berwarna hijau, anak daun tebal, berbentuk bulat lonjong mengkilat. Oleh karena itu tanaman ini banyak dibudidayakan....
Αποθηκεύτηκε σε:
Κύριος συγγραφέας: | |
---|---|
Μορφή: | Thesis |
Γλώσσα: | English English English English English English English English |
Έκδοση: |
2007
|
Θέματα: | |
Διαθέσιμο Online: | https://eprints.ums.ac.id/11253/ |
Ετικέτες: |
Προσθήκη ετικέτας
Δεν υπάρχουν, Καταχωρήστε ετικέτα πρώτοι!
|
Περίληψη: | Tanaman hias merupakan jenis tanaman yang banyak disukai masyarakat
Indonesia, salah satunya tanaman zamia (Zamia kulkas) karena tanaman ini
memiliki daun yang unik dan cantik, berwarna hijau, anak daun tebal, berbentuk
bulat lonjong mengkilat. Oleh karena itu tanaman ini banyak dibudidayakan.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pertumbuhan tanaman Zamia kulkas
yang ditanam pada media serbuk gergaji pohon kelapa dan pasir. Metoda yang
digunakan dengan metoda eksperimen, observasi dan dokumentasi. Rancangan
yang digunakan dalam penelitian adalah acak lengkap pola faktorial, yaitu faktor
1) serbuk gergaji pohon kelapa dan faktor 2) pasir. Parameter yang diteliti adalah
tinggi tanaman dan jumlah daun setelah 2 bulan penelitian. Data dianalisis dengan
Anava dua jalur dan dilanjutkan dengan uji DMRT. Hasil penelitian bahwa media
serbuk gergaji dan pasir dapat mempengaruhi pertumbuhan tanaman Zamia
kulkas. Untuk tinggi tanaman pada A2B2 (dengan rata-rata 10cm) dan jumlah
anak daun daun pada A2B2 (dengan rata-rata 9 buah). Dari hasil penelitian dapat
disimpulkan, adanya pengaruh antara penggunaan media serbuk gergaji dan pasir
terhadap pertumbuhan tanaman Zamia kulkas |
---|