PERBANDINGAN ANTARA PENDEKATAN PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DENGAN PENDEKATAN KONVENSIONAL TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 CEPER KLATEN TAHUN AJARAN 2006/2007

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa yang menggunakan pendekatan CTL dan pendekatan konvensional, pada siswa kelas VIII semester II SMP N 1 Ceper Klaten tahun ajaran 2006/2007. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII...

Cur síos iomlán

Sábháilte in:
Sonraí bibleagrafaíochta
Príomhchruthaitheoir: ERNAWATI , LISA
Formáid: Tráchtas
Teanga:English
English
English
English
English
English
Foilsithe / Cruthaithe: 2007
Ábhair:
Rochtain ar líne:https://eprints.ums.ac.id/10949/
Clibeanna: Cuir clib leis
Níl clibeanna ann, Bí ar an gcéad duine le clib a chur leis an taifead seo!
Cur síos
Achoimre:Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa yang menggunakan pendekatan CTL dan pendekatan konvensional, pada siswa kelas VIII semester II SMP N 1 Ceper Klaten tahun ajaran 2006/2007. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII semester II yang terdiri 6 kelas yaitu kelas VIIIA sampai VIIIF. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 2 kelas, yaitu kelas VIIIA dan kelas VIIIE dengan jumlah siswa masing-masing kelas sebanyak 40 siswa, cara pengambilan sampel dengan menggunakan Cluster random sampling. Data hasil belajar biologi diambil dengan menggunakan Post tes, kemudian dianalisis menggunakan uji-t, hasil analisis data menunjukkan bahwa ada perbedaan hasil belajar Biologi yang menggunakan. Pembelajaran Pendekatan CTL dengan Pembelajaran Pendekatan Konvensional pada siswa kelas VIII SMP N 1 CEPER KLATEN dengan nilai rata-rata pada Pembelajaran pendekatan CTL sebesar 71,200 dan SD sebesar 8,522 dan nilai rata-rata pada pembelajaran Pendekatan konvensional sebesar 62,850 dan SD sebesar 9,510, sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar biologi antara pembelajaran pendekatan CTL dengan pendekatan konvensional pada siswa kelas VIII SMP N 1 Ceper Klaten tahun pelajaran 2006/2007.