HUBUNGAN ANTARA BANYAKNYA SOAL PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN HASIL BELAJAR SISWA

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara banyaknya soal pemecahan masalah matematis dan hasil belajar siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SDN Kleco II dan SDN Pabelan II tahun ajaran 2006/2007, yang merangkap sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpul...

Full beskrivning

Sparad:
Bibliografiska uppgifter
Huvudupphovsman: LESTARI, OKTARIA ANDRI
Materialtyp: Lärdomsprov
Språk:English
English
English
English
English
English
Publicerad: 2007
Ämnen:
Länkar:https://eprints.ums.ac.id/10764/
Taggar: Lägg till en tagg
Inga taggar, Lägg till första taggen!
Beskrivning
Sammanfattning:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara banyaknya soal pemecahan masalah matematis dan hasil belajar siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SDN Kleco II dan SDN Pabelan II tahun ajaran 2006/2007, yang merangkap sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode tes dan metode observasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji t-test yang sebelumnya dilakukan uji prasyarat analisis yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Hasil analisis data pada α = 5% diperoleh bahwa terdapat perbedaan hasil belajar siswa yang menggunakan buku dengan banyak soal pemecahan masalah matematis (SDN Kleco II) dan siswa yang menggunakan buku dengan sedikit soal pemecahan masalah matematis (SDN Pabelan II), dengan = 5,768 > = 1,645 hitung tabel t t . Sedangkan rata-rata hasil belajar siswa yang menggunakan buku dengan banyak soal pemecahan masalah matematis (SDN Kleco II) adalah 9,8056 dan rata-rata hasil belajar siswa yang menggunakan buku dengan sedikit soal pemecahan masalah matematis (SDN Pabelan II) adalah 6,2000. Dengan demikian ada hubungan antara banyaknya soal pemecahan masalah matematis dan hasil belajar siswa.