PENGARUH METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL SISWA

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Ada pengaruh yang signifikan metode pembelajaran terhadap prestasi belajar matematika. (2) Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan awal siswa trehadap prestasi belajar matematika. (3) Ada tidaknya interaksi antara metode pembelajaran dan kemampuan...

Descripción completa

Guardado en:
Detalles Bibliográficos
Autor principal: KUSDIYARTI, WATIK
Formato: Tesis
Lenguaje:English
English
English
English
English
English
English
Publicado: 2007
Materias:
Acceso en línea:https://eprints.ums.ac.id/10742/
Etiquetas: Agregar Etiqueta
Sin Etiquetas, Sea el primero en etiquetar este registro!
Descripción
Sumario:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Ada pengaruh yang signifikan metode pembelajaran terhadap prestasi belajar matematika. (2) Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan awal siswa trehadap prestasi belajar matematika. (3) Ada tidaknya interaksi antara metode pembelajaran dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar matematika. Populasinya adalah siswa kelas VII SMP Negeri 2 Tengaran tahun ajaran 2006/ 2007 berjumlah 320 siswa. Dengan sampel 80 siswa terdiri dari kelas eksperimen dan kelas kontrol masing-masing sebanyak 40 siswa, yang diambil secara random sampling dengan cara undian. Metode pengumpulan data menggunakan metode tes, dokumentasi, dan observasi. Teknik analisis data adalah teknik analisis variansi dua jalan dengan sel tak sama. Sebelum data dianalisis dilakukan persyaratan uji analisis yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Sebagai tindak lanjut dari analisis variansi dilakukan uji komparasi ganda. Berdasarkan hasil penelitian, untuk α = 5% dapat disimpulkan bahwa: (1) Ada pengaruh yang signifikan metode pembelajaran terhadap prestasi belajar matematika, ditunjukkan oleh FA = 11,804 > Ftabel = 4,000. (2) Ada perbedaan yang signifikan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar matematika yang ditunjukkan oleh FB = 7,361 > Ftabel = 3,150. (3) Tidak ada interaksi antara metode pembelajaran dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar matematika secara bersamaan, ditunjukkan oleh nilai FAB = 0,343 < Ftabel = 3,150.