PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI CERVICAL SYNDROME DENGAN MODALITAS SWD, TENS& TERAPI LATIHAN DI RSUD.SRAGEN

Dalam penelitian ini penulis mempunyai tujuan antara lain mengurangi nyeri, meningkatkan Lingkup Gerak Sendi (LGS), mengurang spasme penderita guna meningkatkan kualitas hidup. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. yaitu menerangkan fenomena atas dasar orang dan data yang t...

Cur síos iomlán

Sábháilte in:
Sonraí bibleagrafaíochta
Príomhchruthaitheoir: HAPSARI , NURMA
Formáid: Tráchtas
Teanga:English
English
Foilsithe / Cruthaithe: 2010
Ábhair:
Rochtain ar líne:https://eprints.ums.ac.id/10231/
Clibeanna: Cuir clib leis
Níl clibeanna ann, Bí ar an gcéad duine le clib a chur leis an taifead seo!
Cur síos
Achoimre:Dalam penelitian ini penulis mempunyai tujuan antara lain mengurangi nyeri, meningkatkan Lingkup Gerak Sendi (LGS), mengurang spasme penderita guna meningkatkan kualitas hidup. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. yaitu menerangkan fenomena atas dasar orang dan data yang terkumpul hanya sedikit berwujud kasus-kasus, sehinggga tidak dapat disusun dalam struktur klasifikasi dan merupakan penjelasan-penjelasan bukan berupa angka statistik atau bentuk lainnya. Tindakan yang di berikan pada kondisi Cervical Syndrome ini berupa Short wave Diathermy (SWD),Transcutaneus electrical nerve stimulation (TENS) dan Terapi Latihan. Setelah dilakukan tindakan terapi selama enam kali terapi pada pasien ini didapatkan hasil neyri berkurang, peningkatan Lingkup Gerak Sendi (LGS) bertambah, spasme otot berkurang dan peningkatan aktivitas fungsional.