PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI LOW BACK PAIN KARENA ISCHIALGIA DENGAN MODALITAS SHORT WAVE DIATHERMY (SWD) DAN TERAPI LATIHAN DI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

Ischialgia merupakan suatu mono neuritis, dimana ada rasa nyeri yang menjalar sepanjang perjalanan N. Ischialgia dan kedua cabangnya yaitu Peroneus Comunis dan N. Tibialis . Akibat terjadi penekanan pada saraf ischiadicus akan menimbulkan rasa sakit sepanjang perjalanan sarafnya diikuti adanya keter...

全面介紹

Saved in:
書目詳細資料
主要作者: RUKMI , HAPSARI SANTIKA
格式: Thesis
語言:English
English
出版: 2010
主題:
在線閱讀:https://eprints.ums.ac.id/10226/
標簽: 添加標簽
沒有標簽, 成為第一個標記此記錄!
實物特徵
總結:Ischialgia merupakan suatu mono neuritis, dimana ada rasa nyeri yang menjalar sepanjang perjalanan N. Ischialgia dan kedua cabangnya yaitu Peroneus Comunis dan N. Tibialis . Akibat terjadi penekanan pada saraf ischiadicus akan menimbulkan rasa sakit sepanjang perjalanan sarafnya diikuti adanya keterbatasan LGS pada trunk, adanya kelemahan otot yang disarafinya. Tujuan pengambilan karya tulis ilmiah ini untuk mengetahui proses pengurangan nyeri, peningkatan LGS trunk dan kekuatan otot. Metode penelitian yang digunakan adalah Studi kasus, instrument pengukuran yang digunakan Manual Muscle Testing (MMT) untuk mengetahui kekuatan otot, pengukuran derajat nyeri dengan skala VAS ( Visual Analoge Scale ) dan lingkup gerak sendi menggunakan midline. Setelah dilakukan 6 kali terapi dengan modalitas Fisioterapi yang berupa SWD dan terapi latihan William Flexi Exercise didapatkan hasil sebagai berikut, Nyeri berkurang yaitu nyeri diam To: 32mm menjadi T6: 30mm, neyri tekan To: 53mm menjadi T6: 8mm, nyeri gerak To: 45mm menjadi T6: 42mm ; ada sedikit peningkatan LGS yaitu gerakan flexi trunk To: 7cm menjadi T6: 8cm, ekstensi trunk To: 4cm menjadi T6: 5cm, gerakan slide flexi dextra To: 7cm menjadi T6: 8cm, gerakan side flexi sinistra To: 7cm menjadi T6: 8cm ; adanya peningkatan kekuatan otot yaitu gerakan flexor trunk To: 3+ menjadi T6: 4+, ekstensi trunk To: 3- menjadi T6: 4, flexor hip To: 3+ menjadi T6: 4+, ekstensi hip To: 3+ menjadi T6: 4.