PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19
ABSTRAK Coronavirus disease 2019 (COVID-19) merupakan penyakit yang disebabkan oleh severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Berdasarkan data pada Kementrian Kesehatan Indonesia di tanggal 6 Oktober 2021, menunjukkan kasus yang terkonfirmasi di Indonesia berjumlah 4.223.094 kasu...
Saved in:
Main Authors: | , , , |
---|---|
Format: | UMS Journal (OJS) |
Language: | eng |
Published: |
Universitas Muhamamdiyah Surakarta
2022
|
Subjects: | |
Online Access: | https://journals2.ums.ac.id/index.php/jpmmedika/article/view/512 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
_version_ | 1805337325592379392 |
---|---|
author | Taroeno, Suryo Aribowo Yuda, Dimas Adjie Ziyaadatulhuda, Zaid Ristanti, Anindya Atiqah |
author_facet | Taroeno, Suryo Aribowo Yuda, Dimas Adjie Ziyaadatulhuda, Zaid Ristanti, Anindya Atiqah |
author_sort | Taroeno, Suryo Aribowo |
collection | OJS |
description | ABSTRAK
Coronavirus disease 2019 (COVID-19) merupakan penyakit yang disebabkan oleh severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Berdasarkan data pada Kementrian Kesehatan Indonesia di tanggal 6 Oktober 2021, menunjukkan kasus yang terkonfirmasi di Indonesia berjumlah 4.223.094 kasus dan 142.413 kasus kematian dengan tingkat mortalitas COVID-19 sebesar 3,4%. Meskipun kini angka positif terkonfirmasi COVID-19 menurun, namun mahasiswa harus tetap berikhtiar seperti menjaga protokol kesehatan, melakukan pencegahan dengan vaksinasi, dan waspada terhadap pola penularan kini pada klaster keluarga. Oleh karena itu, penting untuk dilakukan penyuluhan mengenai kiat ikhtiar tahun kedua pandemi COVID-19 karena saat ini pandemi belum selesai. Sasaran peserta penyuluhan ini adalah mahasiswa Fakultas Agama Islam dan Fakultas Ekonomi & Bisnis yang belum pernah mendapat penyuluhan dalam aspek tersebut. Harapannya dengan diadakannya kegiatan ini dapat meningkatkan kewaspadaan mahasiswa serta dapat mencegah penularan COVID-19 meskipun sudah melakukan vaksinasi. Didapatkan perbedaan pengetahuan sebelum penyuluhan dan setelah penyuluhan yang signifikan dengan nilai p<0,05. Hal tersebut menunjukkan bahwa penyuluhan ini dapat memberikan pengetahuan kepada para peserta mengenai materi penyuluhan yang telah diberikan.
ABSTRACT
Coronavirus disease 2019 (COVID 19) is a disease caused by severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Based on data from the Indonesian Ministry of Health on October 6, 2021, showed confirmed cases in Indonesia amounted to 4,223,094 cases and 142,413 deaths with a COVID-19 mortality rate of 3.4%. Even though the number of positive confirmed cases of COVID-19 is now decreasing, students must continue to make efforts such as maintaining health protocols, taking precautions by vaccination, and being aware of the current pattern of transmission in family clusters. Therefore, it is important to conduct counseling regarding the tips for the second year of the COVID-19 pandemic because the pandemic is not over yet. The target participants for this counseling are students of the Faculty of Islamic Religion and the Faculty of Economics & Business who have never received counseling in this aspect. The hope of this activity can increase student awareness and can prevent the transmission of COVID-19 even though they have been vaccinated. Gained a difference in knowledge before counseling and after a significant extension with a value of p<0.05. This shows that this extension can provide knowledge to the participants about the extension material that has been given. |
format | UMS Journal (OJS) |
id | oai:ojs2.journals2.ums.ac.id:article-512 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | eng |
publishDate | 2022 |
publisher | Universitas Muhamamdiyah Surakarta |
record_format | ojs |
spelling | oai:ojs2.journals2.ums.ac.id:article-512 PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19 Taroeno, Suryo Aribowo Yuda, Dimas Adjie Ziyaadatulhuda, Zaid Ristanti, Anindya Atiqah Covid 19 Protokol kesehatan Kluster keluarga Health Protocol Family Cluster ABSTRAK Coronavirus disease 2019 (COVID-19) merupakan penyakit yang disebabkan oleh severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Berdasarkan data pada Kementrian Kesehatan Indonesia di tanggal 6 Oktober 2021, menunjukkan kasus yang terkonfirmasi di Indonesia berjumlah 4.223.094 kasus dan 142.413 kasus kematian dengan tingkat mortalitas COVID-19 sebesar 3,4%. Meskipun kini angka positif terkonfirmasi COVID-19 menurun, namun mahasiswa harus tetap berikhtiar seperti menjaga protokol kesehatan, melakukan pencegahan dengan vaksinasi, dan waspada terhadap pola penularan kini pada klaster keluarga. Oleh karena itu, penting untuk dilakukan penyuluhan mengenai kiat ikhtiar tahun kedua pandemi COVID-19 karena saat ini pandemi belum selesai. Sasaran peserta penyuluhan ini adalah mahasiswa Fakultas Agama Islam dan Fakultas Ekonomi & Bisnis yang belum pernah mendapat penyuluhan dalam aspek tersebut. Harapannya dengan diadakannya kegiatan ini dapat meningkatkan kewaspadaan mahasiswa serta dapat mencegah penularan COVID-19 meskipun sudah melakukan vaksinasi. Didapatkan perbedaan pengetahuan sebelum penyuluhan dan setelah penyuluhan yang signifikan dengan nilai p<0,05. Hal tersebut menunjukkan bahwa penyuluhan ini dapat memberikan pengetahuan kepada para peserta mengenai materi penyuluhan yang telah diberikan. ABSTRACT Coronavirus disease 2019 (COVID 19) is a disease caused by severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Based on data from the Indonesian Ministry of Health on October 6, 2021, showed confirmed cases in Indonesia amounted to 4,223,094 cases and 142,413 deaths with a COVID-19 mortality rate of 3.4%. Even though the number of positive confirmed cases of COVID-19 is now decreasing, students must continue to make efforts such as maintaining health protocols, taking precautions by vaccination, and being aware of the current pattern of transmission in family clusters. Therefore, it is important to conduct counseling regarding the tips for the second year of the COVID-19 pandemic because the pandemic is not over yet. The target participants for this counseling are students of the Faculty of Islamic Religion and the Faculty of Economics & Business who have never received counseling in this aspect. The hope of this activity can increase student awareness and can prevent the transmission of COVID-19 even though they have been vaccinated. Gained a difference in knowledge before counseling and after a significant extension with a value of p<0.05. This shows that this extension can provide knowledge to the participants about the extension material that has been given. Universitas Muhamamdiyah Surakarta 2022-03-01 info:eu-repo/semantics/article info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article application/pdf https://journals2.ums.ac.id/index.php/jpmmedika/article/view/512 10.23917/jpmmedika.v2i1.512 Jurnal Pengabdian Masyarakat Medika; Vol 2. No. 1, Maret 2022; 38-42 2775-7943 2775-7951 eng https://journals2.ums.ac.id/index.php/jpmmedika/article/view/512/191 Copyright (c) 2022 Suryo Aribowo Taroeno, Dimas Adjie Yuda, Zaid Ziyaadatulhuda, Anindya Atiqah Ristanti https://creativecommons.org/licenses/by-sa/4.0 |
spellingShingle | Covid 19 Protokol kesehatan Kluster keluarga Health Protocol Family Cluster Taroeno, Suryo Aribowo Yuda, Dimas Adjie Ziyaadatulhuda, Zaid Ristanti, Anindya Atiqah PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19 |
title | PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19 |
title_full | PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19 |
title_fullStr | PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19 |
title_full_unstemmed | PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19 |
title_short | PANDEMI BELUM SELESAI: KIAT IKHTIAR TAHUN KEDUA PANDEMI COVID-19 |
title_sort | pandemi belum selesai kiat ikhtiar tahun kedua pandemi covid 19 |
topic | Covid 19 Protokol kesehatan Kluster keluarga Health Protocol Family Cluster |
topic_facet | Covid 19 Protokol kesehatan Kluster keluarga Health Protocol Family Cluster |
url | https://journals2.ums.ac.id/index.php/jpmmedika/article/view/512 |
work_keys_str_mv | AT taroenosuryoaribowo pandemibelumselesaikiatikhtiartahunkeduapandemicovid19 AT yudadimasadjie pandemibelumselesaikiatikhtiartahunkeduapandemicovid19 AT ziyaadatulhudazaid pandemibelumselesaikiatikhtiartahunkeduapandemicovid19 AT ristantianindyaatiqah pandemibelumselesaikiatikhtiartahunkeduapandemicovid19 |