PENERAPAN E-LEARNING UNTUK MENUNJANG KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR BAGI GURU DI LINGKUNGAN PCM KARTASURA

Perkembangan teknologi dan komunikasi mempengaruhi kemampuan berpikir dan kreatifitas siswa. Perubahan tersebut memberikan pengaruh untuk mengoreksi kekurangan dari pembelajaran konvensional, dimana proses belajar menggunakan papan tulis sebagai sarana utama, bersifat statis dan guru menjadi satu-sa...

Cur síos iomlán

Sábháilte in:
Sonraí bibleagrafaíochta
Príomhchruthaitheoir: Priyawati, Diah
Formáid: UMS Journal (OJS)
Teanga:eng
Foilsithe / Cruthaithe: Universitas Muhammadiyah Surakarta 2020
Ábhair:
Rochtain ar líne:https://journals2.ums.ac.id/index.php/abditeknoyasa/article/view/48
Clibeanna: Cuir clib leis
Níl clibeanna ann, Bí ar an gcéad duine le clib a chur leis an taifead seo!
Cur síos
Achoimre:Perkembangan teknologi dan komunikasi mempengaruhi kemampuan berpikir dan kreatifitas siswa. Perubahan tersebut memberikan pengaruh untuk mengoreksi kekurangan dari pembelajaran konvensional, dimana proses belajar menggunakan papan tulis sebagai sarana utama, bersifat statis dan guru menjadi satu-satunya informasi. Selain itu, semakin banyak siswa yang harus ditangani guru dapat menurunkan kualitas mengajar. Pemanfaatan internet dalam proses belajar mengajar berupa e-learning mampu mengatasi kekurangan tersebut. Sehingga dilaksanakan kegiatan pengabdian berupa pelatihan penggunaan e-learning bagi guru-guru di lingkungan PCM Kartasura guna meningkatkan kompetensi guru. Kegiatan ini diikuti sebanyak 21 peserta. Metode pelatihan berupa penyajian materi dan pendampingan penggunaan e-learning. Survei dilakukan kepada peserta sebelum pelaksanaan pelatihan (pretest) dan setelah pelaksanaan pelatihan (posttest). Hasil pengolahan data instrumen tes menunjukkan bahwa pengetahuan mengenai e-learning meningkat sebesar 12.38% dan kemampuan mengelola e-learning meningkat sebanyak 22.86%.