Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten

Saat ini indikator sintetik adalah pilihan titrasi asam-basa, tetapi karena alasan polusi lingkungan, ketersediaan, dan biaya, pencarian senyawa alami sebagai indikator asam basa telah dimulai. Indikator membantu menentukan titik ekivalen dalam titrasi asam basa (titrasi netralisasi). Indikator menu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Purnama, Herry, Hayati, Kholisoh, Setyaningrum, Claudia Candra
Format: UMS Journal (OJS)
Language:eng
Published: Universitas Muhammadiyah Surakarta 2023
Subjects:
Online Access:https://journals2.ums.ac.id/index.php/abditeknoyasa/article/view/1907
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1805337266251366400
author Purnama, Herry
Hayati, Kholisoh
Setyaningrum, Claudia Candra
author_facet Purnama, Herry
Hayati, Kholisoh
Setyaningrum, Claudia Candra
author_sort Purnama, Herry
collection OJS
description Saat ini indikator sintetik adalah pilihan titrasi asam-basa, tetapi karena alasan polusi lingkungan, ketersediaan, dan biaya, pencarian senyawa alami sebagai indikator asam basa telah dimulai. Indikator membantu menentukan titik ekivalen dalam titrasi asam basa (titrasi netralisasi). Indikator menunjukkan perubahan warna yang signifikan akibat perubahan pH. Pigmen berwarna yang diperoleh dari berbagai jenis tumbuhan telah ditemukan menunjukkan perubahan warna dengan variasi pH. Saat ini berbagai ekstrak tumbuhan digunakan sebagai indikator asam basa, salah satunya adalah kulit buah naga merah (Hylocereus polyrhizus) yang belum dimanfaatkan secara optimal. Kegiatan pengabdian ini dilakukan di SMA Negeri 1 Wonosari, Klaten, dengan mengambil topik indikator titrasi asam basa untuk memberikan alternatif penggunaan ekstrak kulit buah naga dalam pembelajaran praktikum kimia. Umumnya penggunaan indikator asam basa antara lain adalah kertas lakmus dan indikator berbentuk larutan seperti metil orange dan phenolftalein. Penggunaan indikator alami dapat menjadi alternatif pendukung dalam pemilihan indikator yang ramah lingkungan. Ekstrak kulit buah naga ini selanjutnya dibuat menjadi bentuk kertas pH sehingga dapat digunakan sebagai indikator asam basa.
format UMS Journal (OJS)
id oai:ojs2.journals2.ums.ac.id:article-1907
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language eng
publishDate 2023
publisher Universitas Muhammadiyah Surakarta
record_format ojs
spelling oai:ojs2.journals2.ums.ac.id:article-1907 Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten Purnama, Herry Hayati, Kholisoh Setyaningrum, Claudia Candra indikator pH praktikum kimia asam basa buah naga merah Saat ini indikator sintetik adalah pilihan titrasi asam-basa, tetapi karena alasan polusi lingkungan, ketersediaan, dan biaya, pencarian senyawa alami sebagai indikator asam basa telah dimulai. Indikator membantu menentukan titik ekivalen dalam titrasi asam basa (titrasi netralisasi). Indikator menunjukkan perubahan warna yang signifikan akibat perubahan pH. Pigmen berwarna yang diperoleh dari berbagai jenis tumbuhan telah ditemukan menunjukkan perubahan warna dengan variasi pH. Saat ini berbagai ekstrak tumbuhan digunakan sebagai indikator asam basa, salah satunya adalah kulit buah naga merah (Hylocereus polyrhizus) yang belum dimanfaatkan secara optimal. Kegiatan pengabdian ini dilakukan di SMA Negeri 1 Wonosari, Klaten, dengan mengambil topik indikator titrasi asam basa untuk memberikan alternatif penggunaan ekstrak kulit buah naga dalam pembelajaran praktikum kimia. Umumnya penggunaan indikator asam basa antara lain adalah kertas lakmus dan indikator berbentuk larutan seperti metil orange dan phenolftalein. Penggunaan indikator alami dapat menjadi alternatif pendukung dalam pemilihan indikator yang ramah lingkungan. Ekstrak kulit buah naga ini selanjutnya dibuat menjadi bentuk kertas pH sehingga dapat digunakan sebagai indikator asam basa. Universitas Muhammadiyah Surakarta 2023-07-31 info:eu-repo/semantics/article info:eu-repo/semantics/publishedVersion Peer-reviewed Article application/pdf https://journals2.ums.ac.id/index.php/abditeknoyasa/article/view/1907 10.23917/abditeknoyasa.v4i1.1907 Abdi Teknoyasa; Volume 4, No.1, Juli 2023; 204-209 2745-7028 2745-701X eng https://journals2.ums.ac.id/index.php/abditeknoyasa/article/view/1907/656 Copyright (c) 2023 Herry Purnama, Kholisoh Hayati, Claudia Candra Setyaningrum https://creativecommons.org/licenses/by/4.0
spellingShingle indikator pH
praktikum kimia
asam basa
buah naga merah
Purnama, Herry
Hayati, Kholisoh
Setyaningrum, Claudia Candra
Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten
title Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten
title_full Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten
title_fullStr Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten
title_full_unstemmed Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten
title_short Indikator pH Dari Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Untuk Praktikum Kimia Di SMAN 1 Wonosari Klaten
title_sort indikator ph dari kulit buah naga merah hylocereus polyrhizus untuk praktikum kimia di sman 1 wonosari klaten
topic indikator pH
praktikum kimia
asam basa
buah naga merah
topic_facet indikator pH
praktikum kimia
asam basa
buah naga merah
url https://journals2.ums.ac.id/index.php/abditeknoyasa/article/view/1907
work_keys_str_mv AT purnamaherry indikatorphdarikulitbuahnagamerahhylocereuspolyrhizusuntukpraktikumkimiadisman1wonosariklaten
AT hayatikholisoh indikatorphdarikulitbuahnagamerahhylocereuspolyrhizusuntukpraktikumkimiadisman1wonosariklaten
AT setyaningrumclaudiacandra indikatorphdarikulitbuahnagamerahhylocereuspolyrhizusuntukpraktikumkimiadisman1wonosariklaten