Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali

KKN-Dik merupakah salah satu bentuk kegiatan yang memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup ditengah-tengah masyarakat dalam pelaksanaannya masih terdapat kekeliruan dalam hal pengadaan program kerja. Pendekatan service learning hadir untuk meluruskannya. Service learning bertitik t...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nugroho, Febriyanto Arif, Iqbal, Muhammad, Ramadhan, Fachri, Swastika, Annisa, Hidayat, Obby Taufik
Format: UMS Journal (OJS)
Language:eng
Published: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta 2023
Subjects:
Online Access:https://journals.ums.ac.id/index.php/buletinkkndik/article/view/22008
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1805340844420497408
author Nugroho, Febriyanto Arif
Iqbal, Muhammad
Ramadhan, Fachri
Swastika, Annisa
Hidayat, Obby Taufik
author_facet Nugroho, Febriyanto Arif
Iqbal, Muhammad
Ramadhan, Fachri
Swastika, Annisa
Hidayat, Obby Taufik
author_sort Nugroho, Febriyanto Arif
collection OJS
description KKN-Dik merupakah salah satu bentuk kegiatan yang memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup ditengah-tengah masyarakat dalam pelaksanaannya masih terdapat kekeliruan dalam hal pengadaan program kerja. Pendekatan service learning hadir untuk meluruskannya. Service learning bertitik tolak pada aplikasi ilmu. Hal ini sangat berkaitan erat dengan peran mahasiswa dalam melaksanakan KKN-Dik yang mana mahasiswa ikut andil, berperan, dan merkontibusi langsung dalam masyarakat. Adapun metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah difusi iptek, yaitu sebuah metode penyebarluasan infomasi yang dapat meningkatkan wawasan seseorang di bidang pengetahuan melalui teknologi. Kegiatan ini dilaksanakan melalui dua tahapan, yaitu tahap observasi atau screening dan tahap pengembangan. Dalam pengimplementasiannya dalam pelaksanaan KKN Dik FKIP UMS tahun 2023 penerapannya diselaraskan dengan program kerja yang dilaksanakan di lokasi KKN Dik. Adapun program kerja sesuai dengan service learning yang terlaksana pada pelaksanaan KKN Dik di SD Muhammadiyah PK Ampel, adalah Pojok Literasi (program kerja prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia) Tangga Literasi Keuangan (program kerja prodi Pendidikan Akuntansi) dan Papan Plang Profil Pelajar Pancasila (program kerja prodi Pendidikan PPKn). Pada dasarnya service learning pada kegiatan KKN Dik FKIP UMS di SD Muhammadiyah PK Ampel ini merupakan upaya untuk mengamplikasikan dan mengimplementasikan ilmu teori yang didapatkan oleh mahasiswa selama perkuliahan di kampus pada kelompok sasaran agar ilmu, pengalaman dan teori yang mahasiswa dapatkan dapat berguna dan diimplementasikan serta diaplikasikan sesuai dengan bidang keahilan program studi masing-masing mahasiswa.
format UMS Journal (OJS)
id oai:ojs2.journals.ums.ac.id:article-22008
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language eng
publishDate 2023
publisher Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta
record_format ojs
spelling oai:ojs2.journals.ums.ac.id:article-22008 Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali Nugroho, Febriyanto Arif Iqbal, Muhammad Ramadhan, Fachri Swastika, Annisa Hidayat, Obby Taufik KKN-Dik; pengalaman belajar; pojok literasi; service learning; tangga literasi keuangan KKN-Dik merupakah salah satu bentuk kegiatan yang memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup ditengah-tengah masyarakat dalam pelaksanaannya masih terdapat kekeliruan dalam hal pengadaan program kerja. Pendekatan service learning hadir untuk meluruskannya. Service learning bertitik tolak pada aplikasi ilmu. Hal ini sangat berkaitan erat dengan peran mahasiswa dalam melaksanakan KKN-Dik yang mana mahasiswa ikut andil, berperan, dan merkontibusi langsung dalam masyarakat. Adapun metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah difusi iptek, yaitu sebuah metode penyebarluasan infomasi yang dapat meningkatkan wawasan seseorang di bidang pengetahuan melalui teknologi. Kegiatan ini dilaksanakan melalui dua tahapan, yaitu tahap observasi atau screening dan tahap pengembangan. Dalam pengimplementasiannya dalam pelaksanaan KKN Dik FKIP UMS tahun 2023 penerapannya diselaraskan dengan program kerja yang dilaksanakan di lokasi KKN Dik. Adapun program kerja sesuai dengan service learning yang terlaksana pada pelaksanaan KKN Dik di SD Muhammadiyah PK Ampel, adalah Pojok Literasi (program kerja prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia) Tangga Literasi Keuangan (program kerja prodi Pendidikan Akuntansi) dan Papan Plang Profil Pelajar Pancasila (program kerja prodi Pendidikan PPKn). Pada dasarnya service learning pada kegiatan KKN Dik FKIP UMS di SD Muhammadiyah PK Ampel ini merupakan upaya untuk mengamplikasikan dan mengimplementasikan ilmu teori yang didapatkan oleh mahasiswa selama perkuliahan di kampus pada kelompok sasaran agar ilmu, pengalaman dan teori yang mahasiswa dapatkan dapat berguna dan diimplementasikan serta diaplikasikan sesuai dengan bidang keahilan program studi masing-masing mahasiswa. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta 2023-06-29 info:eu-repo/semantics/article info:eu-repo/semantics/publishedVersion application/pdf https://journals.ums.ac.id/index.php/buletinkkndik/article/view/22008 10.23917/bkkndik.v5i1.22008 Buletin KKN Pendidikan; Vol. 5, No. 1, Juni 2023; 65-73 2716-0327 10.23917/bkkndik.v5i1 eng https://journals.ums.ac.id/index.php/buletinkkndik/article/view/22008/8490 https://journals.ums.ac.id/index.php/buletinkkndik/article/downloadSuppFile/22008/5957 Copyright (c) 2023 Febriyanto Arif Nugroho, Muhammad Iqbal, Fachri Ramadhan, Annisa Swastika https://creativecommons.org/licenses/by/4.0
spellingShingle KKN-Dik; pengalaman belajar; pojok literasi; service learning; tangga literasi keuangan
Nugroho, Febriyanto Arif
Iqbal, Muhammad
Ramadhan, Fachri
Swastika, Annisa
Hidayat, Obby Taufik
Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali
title Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali
title_full Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali
title_fullStr Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali
title_full_unstemmed Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali
title_short Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali
title_sort implementasi service learning di sd muhammadiyah program khusus ampel boyolali
topic KKN-Dik; pengalaman belajar; pojok literasi; service learning; tangga literasi keuangan
topic_facet KKN-Dik; pengalaman belajar; pojok literasi; service learning; tangga literasi keuangan
url https://journals.ums.ac.id/index.php/buletinkkndik/article/view/22008
work_keys_str_mv AT nugrohofebriyantoarif implementasiservicelearningdisdmuhammadiyahprogramkhususampelboyolali
AT iqbalmuhammad implementasiservicelearningdisdmuhammadiyahprogramkhususampelboyolali
AT ramadhanfachri implementasiservicelearningdisdmuhammadiyahprogramkhususampelboyolali
AT swastikaannisa implementasiservicelearningdisdmuhammadiyahprogramkhususampelboyolali
AT hidayatobbytaufik implementasiservicelearningdisdmuhammadiyahprogramkhususampelboyolali