UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBAHASA MELALUI NYANYIAN/LAGU BAGI ANAK USIA DINI Sebuah Penelitian Tindakan Kelas di TK Aisyiyah I Pandean, Ngemplak Boyolali Tahun Ajaran 2009/2010

Kemampuan berbahasa anak usia dini perlu ditingkatkan, oleh karena itu pembelajaran harus menarik dan menyenangkan. Salah satu cara untuk meningkatkan kemampuan berbahasa anak usia dini adalah dengan metode bernyanyi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan kosakata bahasa...

詳細記述

保存先:
書誌詳細
第一著者: INDRATINI , DEWI
フォーマット: 学位論文
言語:English
English
出版事項: 2010
主題:
オンライン・アクセス:https://eprints.ums.ac.id/9826/
タグ: タグ追加
タグなし, このレコードへの初めてのタグを付けませんか!
その他の書誌記述
要約:Kemampuan berbahasa anak usia dini perlu ditingkatkan, oleh karena itu pembelajaran harus menarik dan menyenangkan. Salah satu cara untuk meningkatkan kemampuan berbahasa anak usia dini adalah dengan metode bernyanyi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan kosakata bahasa melalui bernyanyi bagi anak usia dini di TK Aisyiyah I Pandean Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek dalam penelitian ini adalah anak didik kelompok A di TK Aisyiyah I Pandean tahun ajaran 2009/2010. Penelitian ini bersifat kolaboratif antara peneliti, guru kelas, dan kepala sekolah. Data dikumpulkan melalui observasi, catatan lapangan, wawancara dan dokumentasi. Data dianalisis secara deskriptif kualitatif model alur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada peningkatan kemampuan kosakata bahasa anak melalui pembelajaran metode bernyanyi pada anak usia dini. Hal ini terbukti dengan adanya peningkatan prosentase kemampuan berbahasa dari sebelum tindakan sampai dengan siklus III yakni sebelum tindakan 45 %, siklus I mencapai 70 %, siklus II mencapai 85 %, dan siklus III mencapai 87 %. Oleh karena itu metode bernyanyi merupakan pembelajaran yang efektif dalam kemampuan berbahasa bagi anak usia dini. Pembelajaran bahasa melalui metode bernyanyi ini juga didukung oleh metode lain yakni pemberian tugas dan permainan. Metode ini mempunyai peranan yang cukup penting dalam meningkatkan kemampuan berbahasa anak karena dapat membantu meminimalkan permasalahan yang dihadapi pada saat pembelajaran. Kesimpulan dari penelitian ini adalah Pembelajaran bahasa melalui metode bernyanyi dapat meningkatkan kemampuan bahasa bagi anak usia dini.