ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA Tn. A DENGAN MASALAH UTAMA KARDIOVASKULER : ‘ HIPERTENSI ‘ KHUSUSNYA NY. S DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GROGOL SUKOHARJO

Judul karya tulis ilmiah : Asuhan Keperawatan Tn. A. denagn masalah utama Kardio Vaskuler “Hipertensi” di wilayah kerja Puskesmas Grogol Sukoharjo. Hipertensi adalah peningkatan tekanan darah persistem dengan tekanan siskolik 140 mmHg atau lebih dan tekanan diastolic 90 mmHg atau lebih. Prevalensi m...

Ausführliche Beschreibung

Gespeichert in:
Bibliographische Detailangaben
1. Verfasser: RAHAYU, YULIANA
Format: Abschlussarbeit
Sprache:English
English
Veröffentlicht: 2010
Schlagworte:
Online Zugang:https://eprints.ums.ac.id/9440/
Tags: Tag hinzufügen
Keine Tags, Fügen Sie den ersten Tag hinzu!
Beschreibung
Zusammenfassung:Judul karya tulis ilmiah : Asuhan Keperawatan Tn. A. denagn masalah utama Kardio Vaskuler “Hipertensi” di wilayah kerja Puskesmas Grogol Sukoharjo. Hipertensi adalah peningkatan tekanan darah persistem dengan tekanan siskolik 140 mmHg atau lebih dan tekanan diastolic 90 mmHg atau lebih. Prevalensi meningkat dengan bertambahnya usia. Peningkatan tekanan darah sangat berhubungan dengan penyakit asterokleosis, stroke, nephropati, penyakit pembuluh darah, denver anevinisma, aorta dan gagal jantung, hipertensi kematian tetinggi di Indonesia pada tahun 2007 berkisar 30% dengan insiden komplikasi kardiovaskuler. Hasil dari data Puskesmas Grogol Hipertensi adalah penyakit kematian tertinggi nomor 2 di desa Danyang. Tujuan umum dari karya tlis ilmiah ini adalah untuk mengetahui asuhan keperawatan keluarga Tn. A. dengan masalah utama kardiovaskuler “Hipertensi” khususnya Ny. S. di wilayah kerja Puskesmas Grogol Sukoharjo. Tujuan khusus Karya Tulis Ilmiah ini dibuat untuk mengetahu tentang pengkajian, diagnosa keperawatan, intervensi, implementasi, dan evaluasi keperawatan pada Ny. S. dengan masalah utama kardiovaskuler “hipertensi” sehigga perlu perawat membekali pasiennya dengan pengetahuan mengenai hipertensi agar hipertensi dapat dicegah sejak dini dan pasieb dapat menjalankan pola hidup sehat dan ersih. Seiring dengan gaya hidup yang jauh dari perilaku hidup sehat.