PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010

Foto merupakan media grafis yang memiliki kelebihan yaitu bentuknya sederhana, ekonomis, dapat menyampaikan rangkuman, mampu mengatasi keterbatasan ruang dan waktu tanpa memerlukan peralatan khusus dan mudah penempatannya, sedikit memerlukan informasi tambahan dan dapat divariasikan dengan media lai...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Cahya, Rossyan Erdhy
Format: Thesis
Language:English
English
Published: 2010
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/8557/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804994636266078208
author Cahya, Rossyan Erdhy
author_facet Cahya, Rossyan Erdhy
author_sort Cahya, Rossyan Erdhy
collection ePrints
description Foto merupakan media grafis yang memiliki kelebihan yaitu bentuknya sederhana, ekonomis, dapat menyampaikan rangkuman, mampu mengatasi keterbatasan ruang dan waktu tanpa memerlukan peralatan khusus dan mudah penempatannya, sedikit memerlukan informasi tambahan dan dapat divariasikan dengan media lainnya.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penggunaan media foto mampu menarik perhatian siswa dalam proses pembelajaran dan menaikkan hasil belajar siswa Penelitian ini dilaksanakan di kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Kembang Kabupaten Jepara. Hasil penelitian menunjukkan terjadinya peningkatan minat siswa dalam mengikuti pelajaran dan peningkatan hasil belajar siswa. Adanya tindakan pemanfaatan media foto, khususnya pada pembelajaran sistem reproduksi manusia yang didukung dengan strategi peer lesson, telah dapat memotivasi siswa untuk lebih aktif dan semangat serta antusias dalam belajar.. Pada aspek kognitif, rata-rata nilai mengalami peningkatan dari siklus ke siklus. Rata-rata nilai siklus I sebesar 65,4, rata-rata nilai siklus II sebesar 87,6 dan rata-rata nilai siklus III sebesar 90,1. Peningkatan rata-rata nilai juga terjadi pada aspek afektif dari siklus ke siklus. Rata-rata nilai siklus I sebesar 46,6, rata-rata nilai siklus II sebesar 49,1 dan rata-rata nilai siklus III sebesar 50,1. Berdasarkan hal di atas, maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan pemanfaatan media foto pada pembelajaran sistem reproduksi manusia dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Kembang Kabupaten Jepara Tahun Ajaran 2009/2010.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:8557
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
publishDate 2010
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:8557 https://eprints.ums.ac.id/8557/ PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010 Cahya, Rossyan Erdhy L Education (General) Foto merupakan media grafis yang memiliki kelebihan yaitu bentuknya sederhana, ekonomis, dapat menyampaikan rangkuman, mampu mengatasi keterbatasan ruang dan waktu tanpa memerlukan peralatan khusus dan mudah penempatannya, sedikit memerlukan informasi tambahan dan dapat divariasikan dengan media lainnya.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penggunaan media foto mampu menarik perhatian siswa dalam proses pembelajaran dan menaikkan hasil belajar siswa Penelitian ini dilaksanakan di kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Kembang Kabupaten Jepara. Hasil penelitian menunjukkan terjadinya peningkatan minat siswa dalam mengikuti pelajaran dan peningkatan hasil belajar siswa. Adanya tindakan pemanfaatan media foto, khususnya pada pembelajaran sistem reproduksi manusia yang didukung dengan strategi peer lesson, telah dapat memotivasi siswa untuk lebih aktif dan semangat serta antusias dalam belajar.. Pada aspek kognitif, rata-rata nilai mengalami peningkatan dari siklus ke siklus. Rata-rata nilai siklus I sebesar 65,4, rata-rata nilai siklus II sebesar 87,6 dan rata-rata nilai siklus III sebesar 90,1. Peningkatan rata-rata nilai juga terjadi pada aspek afektif dari siklus ke siklus. Rata-rata nilai siklus I sebesar 46,6, rata-rata nilai siklus II sebesar 49,1 dan rata-rata nilai siklus III sebesar 50,1. Berdasarkan hal di atas, maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan pemanfaatan media foto pada pembelajaran sistem reproduksi manusia dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Kembang Kabupaten Jepara Tahun Ajaran 2009/2010. 2010 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/8557/1/A420060066.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/8557/2/A420060066.pdf Cahya, Rossyan Erdhy (2010) PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta . A420060066
spellingShingle L Education (General)
Cahya, Rossyan Erdhy
PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010
title PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010
title_full PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010
title_fullStr PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010
title_full_unstemmed PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010
title_short PEMANFAATAN MEDIA FOTO PADA PEMBELAJARAN SISTEM REPRODUKSI MANUSIA SISWA KELAS XI IPA 1 SMA NEGERI 1 KEMBANG KABUPATEN JEPARA TAHUN AJARAN 2009/2010
title_sort pemanfaatan media foto pada pembelajaran sistem reproduksi manusia siswa kelas xi ipa 1 sma negeri 1 kembang kabupaten jepara tahun ajaran 2009 2010
topic L Education (General)
url https://eprints.ums.ac.id/8557/
work_keys_str_mv AT cahyarossyanerdhy pemanfaatanmediafotopadapembelajaransistemreproduksimanusiasiswakelasxiipa1smanegeri1kembangkabupatenjeparatahunajaran20092010