OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003
Dalam penyelenggaraan otonomi daerah di Indonesia dianut asas desentralisasi, di mana daerah Kabupaten/Kota diberikan kewenangan untuk mengatur dan mengurus rumah tangganya sendiri sesuai dengan urusan yang diserahkan kepada daerah. Salah satu kewenangan dalam penyelenggaraan urusan rumah t...
Gardado en:
Autor Principal: | |
---|---|
Formato: | Thesis |
Idioma: | English English |
Publicado: |
2005
|
Subjects: | |
Acceso en liña: | https://eprints.ums.ac.id/6791/ |
Tags: |
Engadir etiqueta
Sen Etiquetas, Sexa o primeiro en etiquetar este rexistro!
|
_version_ | 1804994589123149824 |
---|---|
author | S U H A R T O , S U H A R T O |
author_facet | S U H A R T O , S U H A R T O |
author_sort | S U H A R T O , S U H A R T O |
collection | ePrints |
description | Dalam penyelenggaraan otonomi daerah di Indonesia dianut asas
desentralisasi, di mana daerah Kabupaten/Kota diberikan kewenangan untuk
mengatur dan mengurus rumah tangganya sendiri sesuai dengan urusan yang
diserahkan kepada daerah. Salah satu kewenangan dalam penyelenggaraan urusan
rumah tangga daerah adalah pembentukan Struktur Organisasi dan Tata Kerja
Perangkat Daerah berdasarkan pedoman yang telah ditetapkan oleh Pemerintah Pusat.
Dengan telah berlakunya Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999, Pemerintah telah
mengeluarkan Pedoman Pembentukan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat
Daerah hingga dua kali, yaitu dengan Peraturan Pemerintah Nomor 84 Tahun 2000
yang kemudian diganti dengan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003.
Pembentukan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kota
Pekalongan yang semula didasarkan pada Peraturan Pemerintah Nomor 84 Tahun
2000 kemudian diubah dengan Struktur Organisasi dan Tata Kerjanya berdasarkan
Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003, tentu mengalami berbagai perbedaan,
untuk itu penulis berusaha mengungkap perbedaan tersebut dengan melakukan
penelitian dengan metode pendekatan sosio-legal dan menggunakan metode analisis
kualitatif.
Untuk dapat membandingkan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat
Daerah Kota Pekalongan yang didasarkan pada kedua Peraturan Pemerintah tersebut,
penulis meninjau dari tiga aspek yaitu kelembagaan, efisiensi dan efektivitas dari
Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah dalam penyelenggaraan
pemerintahan di Kota Pekalongan.
Berdasarkan hasil penelitian, dapat penulis ungkap bahwa ternyata Struktur
Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kota Pekalongan yang didasarkan pada
Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003 tampak lebih ramping, efisien dan efektif
dari pada Struktur Organisasi dan Tata Kerja yang didasarkan pada Peraturan
Pemerintah Nomor 84 Tahun 2000. Hal ini terbukti bahwa dari aspek kelembagaan
terjadi pengurangan jabatan hingga mencapai 370 jabatan dari berbagai jenjang
eselon, efisiensinya diukur dari tunjangan jabatan dapat tercapai penghematan sebesar
Rp. 897.800.000,00 selama satu tahun, sedangkan untuk efektivitas ditinjau dari
kewenangan organisasi tampak dapat memberikan pelayanan publik yang lebih
optimal. |
format | Thesis |
id | oai:eprints.ums.ac.id:6791 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | English English |
publishDate | 2005 |
record_format | eprints |
spelling | oai:eprints.ums.ac.id:6791 https://eprints.ums.ac.id/6791/ OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003 S U H A R T O , S U H A R T O K Law (General) Dalam penyelenggaraan otonomi daerah di Indonesia dianut asas desentralisasi, di mana daerah Kabupaten/Kota diberikan kewenangan untuk mengatur dan mengurus rumah tangganya sendiri sesuai dengan urusan yang diserahkan kepada daerah. Salah satu kewenangan dalam penyelenggaraan urusan rumah tangga daerah adalah pembentukan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah berdasarkan pedoman yang telah ditetapkan oleh Pemerintah Pusat. Dengan telah berlakunya Undang-Undang Nomor 22 Tahun 1999, Pemerintah telah mengeluarkan Pedoman Pembentukan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah hingga dua kali, yaitu dengan Peraturan Pemerintah Nomor 84 Tahun 2000 yang kemudian diganti dengan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003. Pembentukan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kota Pekalongan yang semula didasarkan pada Peraturan Pemerintah Nomor 84 Tahun 2000 kemudian diubah dengan Struktur Organisasi dan Tata Kerjanya berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003, tentu mengalami berbagai perbedaan, untuk itu penulis berusaha mengungkap perbedaan tersebut dengan melakukan penelitian dengan metode pendekatan sosio-legal dan menggunakan metode analisis kualitatif. Untuk dapat membandingkan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kota Pekalongan yang didasarkan pada kedua Peraturan Pemerintah tersebut, penulis meninjau dari tiga aspek yaitu kelembagaan, efisiensi dan efektivitas dari Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah dalam penyelenggaraan pemerintahan di Kota Pekalongan. Berdasarkan hasil penelitian, dapat penulis ungkap bahwa ternyata Struktur Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah Kota Pekalongan yang didasarkan pada Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003 tampak lebih ramping, efisien dan efektif dari pada Struktur Organisasi dan Tata Kerja yang didasarkan pada Peraturan Pemerintah Nomor 84 Tahun 2000. Hal ini terbukti bahwa dari aspek kelembagaan terjadi pengurangan jabatan hingga mencapai 370 jabatan dari berbagai jenjang eselon, efisiensinya diukur dari tunjangan jabatan dapat tercapai penghematan sebesar Rp. 897.800.000,00 selama satu tahun, sedangkan untuk efektivitas ditinjau dari kewenangan organisasi tampak dapat memberikan pelayanan publik yang lebih optimal. 2005 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/6791/1/R100030026.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/6791/2/R100030026.pdf S U H A R T O , S U H A R T O (2005) OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003. Thesis thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. R100030026 |
spellingShingle | K Law (General) S U H A R T O , S U H A R T O OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003 |
title | OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003
|
title_full | OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003
|
title_fullStr | OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003
|
title_full_unstemmed | OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003
|
title_short | OTONOMI DAERAH DAN ORGANISASI PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN :STUDI PERBANDINGAN TENTANG EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH KOTA PEKALONGAN ANTARA PP NOMOR 84 TAHUN 2000 DENGAN PP NOMOR 8 TAHUN 2003
|
title_sort | otonomi daerah dan organisasi penyelenggaraan pemerintahan studi perbandingan tentang efisiensi dan efektivitas struktur organisasi dan tata kerja pemerintah kota pekalongan antara pp nomor 84 tahun 2000 dengan pp nomor 8 tahun 2003 |
topic | K Law (General) |
url | https://eprints.ums.ac.id/6791/ |
work_keys_str_mv | AT suhartosuharto otonomidaerahdanorganisasipenyelenggaraanpemerintahanstudiperbandingantentangefisiensidanefektivitasstrukturorganisasidantatakerjapemerintahkotapekalonganantarappnomor84tahun2000denganppnomor8tahun2003 |