PERENCANAAN KETEL UAP PIPA API

Ketel Uap ( Boiler ) adalah suatu pesawat tenaga yang mengubah air menjadi uap dengan jalan pemanasan pada temperature dan tekanan tertentu melalui proses pembakaran campuran bahan baker dengan udara di dalam dapur ( Furnace ). Perencanaan Ketel uap pipa api ini bertujuan untuk memahami dan mengapl...

全面介紹

Saved in:
書目詳細資料
主要作者: Bandono, Wahyu Ardhi
格式: Thesis
語言:English
English
English
English
English
English
出版: 2007
主題:
在線閱讀:https://eprints.ums.ac.id/13398/
標簽: 添加標簽
沒有標簽, 成為第一個標記此記錄!
實物特徵
總結:Ketel Uap ( Boiler ) adalah suatu pesawat tenaga yang mengubah air menjadi uap dengan jalan pemanasan pada temperature dan tekanan tertentu melalui proses pembakaran campuran bahan baker dengan udara di dalam dapur ( Furnace ). Perencanaan Ketel uap pipa api ini bertujuan untuk memahami dan mengaplikasi rancang bangun pada Ketel uap pipa api dengan standard yang ada sehingga ketel uap dapat beroperasi dengan aman. Pada Tugas Akhir ini dirancang ulang Ketel uap pipa api yang ada di PG. Tasikmadu Karanganyar. Metode perencanaan yang digunakan adalah dengan mengambil data yang diperoleh dari PG. Tasikmadu Karanganyar dan referensi dari berbagai sumber yang berkaitan dengan Ketel uap. Perencanaan ini meliputi perhitungan silinder api, pipa api, lemari api, lemari asap, drum ketel, batang dan pipa tunjang, superheater dan ekonomiser serta cerobong asap. Berdasarkan hasil perhitungan, maka diperoleh dimensi dan ukuran dari silinder api, pipa api, lemari api, lemari asap, drum ketel, batang dan pipa tunjang, superheater dan ekonomiser serta cerobong asap.