PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011
Penelitian ini bertujuan untuk (a) mengetahui peningkatan kemampuan menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya pada siswa kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura, (b) mengetahui motivasi belajar siswa kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura dalam kegiatan menemukan pok...
Gorde:
Egile nagusia: | |
---|---|
Formatua: | Thesis |
Hizkuntza: | English English English English English English English |
Argitaratua: |
2011
|
Gaiak: | |
Sarrera elektronikoa: | https://eprints.ums.ac.id/13272/ |
Etiketak: |
Etiketa erantsi
Etiketarik gabe, Izan zaitez lehena erregistro honi etiketa jartzen!
|
_version_ | 1804995835517206528 |
---|---|
author | SULARNI, SULARNI |
author_facet | SULARNI, SULARNI |
author_sort | SULARNI, SULARNI |
collection | ePrints |
description | Penelitian ini bertujuan untuk (a) mengetahui peningkatan kemampuan
menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya
pada siswa kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura, (b) mengetahui motivasi belajar siswa
kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura dalam kegiatan menemukan pokok-pokok isi
berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya, (c) mengkaji persepsi dan
tanggapan siswa kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura mengenai pembelajaran
menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya.
Setting penelitian ini di SMP Negeri 3 Kartasura. Teknik pengumpulan data
menggunakan teknik observasi, wawancara, angket (kuisioner), dan dokumentasi.
Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang memadukan antara
penelitian kualitatif deskriptif dan kuantitatif karena penelitian ini merupakan jenis
penelitian tindakan kelas yang data-datanya dapat berupa kata maupun angka.
Prosedur penelitian dalam penelitian ini menggunakan model Kurt Lewin yang
memberikan konsep pokok penelitian dalam empat komponen, yaitu perencanaan
(planning), tindakan (acting), pengamatan (observating), refleksi (reflecting).
Sumber data dari penelitian ini adalah hasil dan proses pembelajaran dari siswa kelas
VIIB SMP Negeri 3 Kartasura. Penelitian ini memiliki dua jenis data yaitu data
primer yang didapat dari interaksi yang dilakukan guru dengan siswa dan data
sekunder yang didapat dari dokumen yang berhubungan dengan penelitian.
Hasil penelitian ini terdapat peningkatan mengenai kemampuan menemukan
pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya pada siswa
kelas VIIB SMP Negeri 3 Kartasura tahun ajaran 2010/2011. Peningkatan tersebut
terlihat dari nilai rata-rata yang diperoleh siswa. Nilai rata-rata prestasi ketika
prasiklus sebesar 55,83 meningkat menjadi 65,41pada siklus I, dan siklus II
meningkat menjadi 84,30. Persentase peningkatan tiap siklus yaitu prasiklus 56%,
siklus I 65%, dan siklus II 84%. Berdasarkan pengamatan pada penelitian ini, ada
motivasi diri dari siswa ketika pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita
dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya sangat baik. Siswa tertarik dan
antusias mengikuti pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya. Dari hasil persentase angket yang diberikan
kepada siswa kelas VIIB, dapat disimpulkan bahwa persepsi dan tanggapan siswa
terhadap pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan
metode tutor sebaya sangat baik dan siswa senang dengan pembelajaran menemukan
pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya. |
format | Thesis |
id | oai:eprints.ums.ac.id:13272 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | English English English English English English English |
publishDate | 2011 |
record_format | eprints |
spelling | oai:eprints.ums.ac.id:13272 https://eprints.ums.ac.id/13272/ PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011 SULARNI, SULARNI L Education (General) Penelitian ini bertujuan untuk (a) mengetahui peningkatan kemampuan menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya pada siswa kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura, (b) mengetahui motivasi belajar siswa kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura dalam kegiatan menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya, (c) mengkaji persepsi dan tanggapan siswa kelas VII SMP Negeri 3 Kartasura mengenai pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya. Setting penelitian ini di SMP Negeri 3 Kartasura. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara, angket (kuisioner), dan dokumentasi. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang memadukan antara penelitian kualitatif deskriptif dan kuantitatif karena penelitian ini merupakan jenis penelitian tindakan kelas yang data-datanya dapat berupa kata maupun angka. Prosedur penelitian dalam penelitian ini menggunakan model Kurt Lewin yang memberikan konsep pokok penelitian dalam empat komponen, yaitu perencanaan (planning), tindakan (acting), pengamatan (observating), refleksi (reflecting). Sumber data dari penelitian ini adalah hasil dan proses pembelajaran dari siswa kelas VIIB SMP Negeri 3 Kartasura. Penelitian ini memiliki dua jenis data yaitu data primer yang didapat dari interaksi yang dilakukan guru dengan siswa dan data sekunder yang didapat dari dokumen yang berhubungan dengan penelitian. Hasil penelitian ini terdapat peningkatan mengenai kemampuan menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya pada siswa kelas VIIB SMP Negeri 3 Kartasura tahun ajaran 2010/2011. Peningkatan tersebut terlihat dari nilai rata-rata yang diperoleh siswa. Nilai rata-rata prestasi ketika prasiklus sebesar 55,83 meningkat menjadi 65,41pada siklus I, dan siklus II meningkat menjadi 84,30. Persentase peningkatan tiap siklus yaitu prasiklus 56%, siklus I 65%, dan siklus II 84%. Berdasarkan pengamatan pada penelitian ini, ada motivasi diri dari siswa ketika pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya sangat baik. Siswa tertarik dan antusias mengikuti pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya. Dari hasil persentase angket yang diberikan kepada siswa kelas VIIB, dapat disimpulkan bahwa persepsi dan tanggapan siswa terhadap pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya sangat baik dan siswa senang dengan pembelajaran menemukan pokok-pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya. 2011 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/13272/1/2._HALAMAN_DEPAN.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/13272/2/3._BAB_I.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/13272/5/4._BAB_II.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/13272/7/5._BAB_III.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/13272/9/6._BAB_IV.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/13272/11/7._BAB_V.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/13272/13/8._DAFTAR_PUSTAKA.pdf SULARNI, SULARNI (2011) PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. A310070264 |
spellingShingle | L Education (General) SULARNI, SULARNI PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title | PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_full | PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_fullStr | PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_full_unstemmed | PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_short | PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN POKOK-POKOK ISI BERITA DALAM SURAT KABAR DENGAN METODE TUTOR SEBAYA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 KARTASURA TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_sort | peningkatan kemampuan menemukan pokok pokok isi berita dalam surat kabar dengan metode tutor sebaya pada siswa kelas vii smp negeri 3 kartasura tahun ajaran 2010 2011 |
topic | L Education (General) |
url | https://eprints.ums.ac.id/13272/ |
work_keys_str_mv | AT sularnisularni peningkatankemampuanmenemukanpokokpokokisiberitadalamsuratkabardenganmetodetutorsebayapadasiswakelasviismpnegeri3kartasuratahunajaran20102011 |