ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4
Penelitian ini berjudul “ Analisis Pengaruh Jumlah Uang Beredar, Tingkat Suku Bunga SBI, Tingkat Inflasi, SIBOR, dan Kurs Terhadap tingkat Suku Bunga Pasar Uang Antar Bank (PUAB) Tahun 1997:1 – 2005:4”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari masing – masing variabel yaitu Jum...
-д хадгалсан:
Үндсэн зохиолч: | |
---|---|
Формат: | Дипломын ажил |
Хэл сонгох: | English English English English English English English English |
Хэвлэсэн: |
2007
|
Нөхцлүүд: | |
Онлайн хандалт: | https://eprints.ums.ac.id/12934/ |
Шошгууд: |
Шошго нэмэх
Шошго байхгүй, Энэхүү баримтыг шошголох эхний хүн болох!
|
_version_ | 1804995745904852992 |
---|---|
author | IRAWAN , ADE |
author_facet | IRAWAN , ADE |
author_sort | IRAWAN , ADE |
collection | ePrints |
description | Penelitian ini berjudul “ Analisis Pengaruh Jumlah Uang Beredar, Tingkat
Suku Bunga SBI, Tingkat Inflasi, SIBOR, dan Kurs Terhadap tingkat Suku Bunga
Pasar Uang Antar Bank (PUAB) Tahun 1997:1 – 2005:4”. Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui pengaruh dari masing – masing variabel yaitu Jumlah Uang
Beredar, Tingkat Suku Bunga SBI, Tingkat Inflasi, SIBOR, dan Kurs Terhadap
tingkat Suku Bunga PUAB.
Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier
berganda dengan menggunakan metode Error Correction Model (ECM).Data
yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder,berupa data time series
triwulanan. Periode pengamatan mulai tahun 1997-2005, langkah – langkah
analisis data dimulai dari analisis ECM, uji asumsi klasik,uji kebaikan model dan
uji validitas pengaruh.
Hasil analisis data menunjukkan bahwa dalam jangka pendek variabel
jumlah uang beredar mempunyai pengaruh negatif pada α = 0,10 dan variabel
inflasi mempunyai pengaruh signifikan pada α = 0,01. Sedangkan dalam jangka
panjang inflasi berpengaruh positif terhadap tingkat suku bunga PUAB, pada α =
0,05. Namun variabel suku bunga SBI, suku bunga SIBOR, dan kurs tidak
mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap suku bunga PUAB dalam jangka
pendek maupun jangka panjang sampai pada α = 0,10.
|
format | Thesis |
id | oai:eprints.ums.ac.id:12934 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | English English English English English English English English |
publishDate | 2007 |
record_format | eprints |
spelling | oai:eprints.ums.ac.id:12934 https://eprints.ums.ac.id/12934/ ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4 IRAWAN , ADE HB Economic Theory Penelitian ini berjudul “ Analisis Pengaruh Jumlah Uang Beredar, Tingkat Suku Bunga SBI, Tingkat Inflasi, SIBOR, dan Kurs Terhadap tingkat Suku Bunga Pasar Uang Antar Bank (PUAB) Tahun 1997:1 – 2005:4”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari masing – masing variabel yaitu Jumlah Uang Beredar, Tingkat Suku Bunga SBI, Tingkat Inflasi, SIBOR, dan Kurs Terhadap tingkat Suku Bunga PUAB. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda dengan menggunakan metode Error Correction Model (ECM).Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder,berupa data time series triwulanan. Periode pengamatan mulai tahun 1997-2005, langkah – langkah analisis data dimulai dari analisis ECM, uji asumsi klasik,uji kebaikan model dan uji validitas pengaruh. Hasil analisis data menunjukkan bahwa dalam jangka pendek variabel jumlah uang beredar mempunyai pengaruh negatif pada α = 0,10 dan variabel inflasi mempunyai pengaruh signifikan pada α = 0,01. Sedangkan dalam jangka panjang inflasi berpengaruh positif terhadap tingkat suku bunga PUAB, pada α = 0,05. Namun variabel suku bunga SBI, suku bunga SIBOR, dan kurs tidak mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap suku bunga PUAB dalam jangka pendek maupun jangka panjang sampai pada α = 0,10. 2007 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/1/Cover.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/2/BAB_I.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/3/BAB_II.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/4/BAB_III.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/5/BAB_IV.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/8/BAB_V.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/10/DAFTAR_PUSTAKA.PDF application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12934/12/LampiraN.PDF IRAWAN , ADE (2007) ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta . B300030080 |
spellingShingle | HB Economic Theory IRAWAN , ADE ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4 |
title | ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4 |
title_full | ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4 |
title_fullStr | ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4 |
title_full_unstemmed | ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4 |
title_short | ANALISIS PENGARUH JUMLAH UANG BEREDAR, TINGKAT SUKU BUNGA SBI, TINGKAT INFLASI, SIBOR, DAN KURS TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA PASAR UANG ANTAR BANK (PUAB) TAHUN 1997 : 1 – 2005:4 |
title_sort | analisis pengaruh jumlah uang beredar tingkat suku bunga sbi tingkat inflasi sibor dan kurs terhadap tingkat suku bunga pasar uang antar bank puab tahun 1997 1 2005 4 |
topic | HB Economic Theory |
url | https://eprints.ums.ac.id/12934/ |
work_keys_str_mv | AT irawanade analisispengaruhjumlahuangberedartingkatsukubungasbitingkatinflasisibordankursterhadaptingkatsukubungapasaruangantarbankpuabtahun1997120054 |