ANALISIS KESEHATAN KEUANGAN PADA ABADI TEHNIK SPESIALIS AC MOBIL DI SURAKARTA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL Z-SCORE (ALTMAN)

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengetahui kesehatan perusahaan atau kinerja keuangan pada Perusahaan ABADI TEHNIK Spesialis AC Mobil di Surakrta selama tiga tahun terakhir. Metode analisis data adalah suatu metode yang digunakan untuk mengolah hasil penelitia...

Descripció completa

Guardat en:
Dades bibliogràfiques
Autor principal: Budi, Rizki
Format: Thesis
Idioma:English
English
English
English
English
English
English
English
Publicat: 2011
Matèries:
Accés en línia:https://eprints.ums.ac.id/12534/
Etiquetes: Afegir etiqueta
Sense etiquetes, Sigues el primer a etiquetar aquest registre!
Descripció
Sumari:Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengetahui kesehatan perusahaan atau kinerja keuangan pada Perusahaan ABADI TEHNIK Spesialis AC Mobil di Surakrta selama tiga tahun terakhir. Metode analisis data adalah suatu metode yang digunakan untuk mengolah hasil penelitian guna memperoleh suatu kesimpulan. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah multivariate discriminant analisis atau analisis diskriminan model Altman (Z-Score) dengan menganalisis laporan keuangan perusahaan selama tiga tahun untuk memprediksi kebangkrutan perusahaan dan kesehatan kinerja keuangan perusahaan. Berdasarkan hasil penelitian diketahui : 1) Hasil analisis dengan perhitungan persamaan deskriminan dapat diketahui bahwa nilai Z-score untuk tahun 2007 sebesar 2,33, dimana berada di antara batas minimum dan nilai standar, sehingga dapat dikatakan bahwa tingkat kesehatan tahun 2007 berada pada grey area tetapi tergolong cukup sehat, 2) Hasil analisis dengan perhitungan persamaan deskriminan dapat diketahui bahwa nilai Z -score untuk tahun 2008 sebesar 2,54, dimana berada di antara batas minimum dan nilai standar, sehingga dapat dikatakan bahwa tingkat kesehatan tahun 2008 berada pada grey area tetapi tergolong cukup sehat, 3) Hasil analisis dengan perhitungan persamaan deskriminan dapat diketahui bahwa nilai Z -score untuk tahun 2009 sebesar 2,15, dimana berada di antara batas minimum dan nilai standar, sehingga dapat dikatakan bahwa tingkat kesehatan tahun 2009 berada pada grey area tetapi tergolong cukup sehat.