PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)

Perbedaan kemandirian belajar pada siswa SMK dan SMA dapat dilihat dari proses pembelajaran yang dijalani siswa di sekolah. Fenomena yang ada adalah pada siswa SMK pelajarannya lebih berfokus tenaga siap kerja, sehingga ada pelajaran praktek kerja lapangan (PKL) secara langsung ditempat usaha...

Popoln opis

Shranjeno v:
Bibliografske podrobnosti
Glavni avtor: Perwitasari , Maharani Dina
Format: Thesis
Jezik:English
English
English
English
English
English
English
English
Izdano: 2010
Teme:
Online dostop:https://eprints.ums.ac.id/12333/
Oznake: Označite
Brez oznak, prvi označite!
_version_ 1804995582595432448
author Perwitasari , Maharani Dina
author_facet Perwitasari , Maharani Dina
author_sort Perwitasari , Maharani Dina
collection ePrints
description Perbedaan kemandirian belajar pada siswa SMK dan SMA dapat dilihat dari proses pembelajaran yang dijalani siswa di sekolah. Fenomena yang ada adalah pada siswa SMK pelajarannya lebih berfokus tenaga siap kerja, sehingga ada pelajaran praktek kerja lapangan (PKL) secara langsung ditempat usaha milik orang lain, ataupun dengan cara membuat usaha sendiri, saat praktek kerja lapangan tersebut setiap siswa benar-benar dituntut kemandirian belajar yang tinggi agar pelajaran yang diperoleh di sekolah dapat diaplikasikan pada saat siswa melakukan PKL. Hal ini berbeda dengan siswa SMA, pelajaran yang diberikan lebih teoretis dan diberikan secara klasikal di dalam kelas, sehingga kurang ada kesempatan bagi siswa untuk mengembangkan kemandirian belajarnya. Atas dasar tersebut maka rumusan penelitian ini adal ah perbedaan kemandirian belajar antara siswa SMA dengan siswa SMK. Penelitian in bertujuan untuk mengetahui: a) tingkat perbedaan kemandirian belajar antara siswa SMA dan SMK.; 2) tingkat kemandirian belajar siswa SMA dan SMK. Hipotesis yang diajukan: Ada perbedaan kemandirian belajar antara siswa SMA dan SMK. Kemandirian belajar siswa SMK lebih tinggi dibandingkan siswa SMA. Subjek penelitian adalah siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Wonogiri dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Wonogiri yang berjumlah 80 subjek. Metode pengambilan sampel menggunakan cluster random sampling. Alat penggumpulan data menggunakan skala kemandirian belajar. Teknik analisis data menggunakan analisis uji -t. Berdasarkan hasil analisis diperoleh nilai t antar A= 4,376; p = 0,000 (p < 0,01). Hasil analisis menunjukkan ada perbedaan yang sangat signifikan kemandirian belajar antara SMA Negeri 3 dan SMK Negeri 1 Wonogiri. Kemandirian belajar pada siswa SMA Negeri 3 lebih rendah dibandingkan sekolah SMK Negeri 1. Kemandirian belajar pada siswa SMK lebih tergolong tinggi ditunjukan oleh skor rerata empirik = 127,075, kemandirian siswa SMA tergolong sedang ditunjukkan oleh skor rerata empirik = 119,600. Adapun nilai rerata hipotek kemandirian belajar = 110. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan ada ada perbedaan yang sangat signifikan kemandirian belajar antara SMA Negeri 3 dan SMK Negeri 1 Wonogiri . Kemandirian belajar pada siswa SMA Negeri 3 lebih rendah dibandingkan sekolah SMK Negeri 1.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:12333
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
English
English
English
English
English
English
publishDate 2010
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:12333 https://eprints.ums.ac.id/12333/ PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) Perwitasari , Maharani Dina BF Religion and Philosophy Perbedaan kemandirian belajar pada siswa SMK dan SMA dapat dilihat dari proses pembelajaran yang dijalani siswa di sekolah. Fenomena yang ada adalah pada siswa SMK pelajarannya lebih berfokus tenaga siap kerja, sehingga ada pelajaran praktek kerja lapangan (PKL) secara langsung ditempat usaha milik orang lain, ataupun dengan cara membuat usaha sendiri, saat praktek kerja lapangan tersebut setiap siswa benar-benar dituntut kemandirian belajar yang tinggi agar pelajaran yang diperoleh di sekolah dapat diaplikasikan pada saat siswa melakukan PKL. Hal ini berbeda dengan siswa SMA, pelajaran yang diberikan lebih teoretis dan diberikan secara klasikal di dalam kelas, sehingga kurang ada kesempatan bagi siswa untuk mengembangkan kemandirian belajarnya. Atas dasar tersebut maka rumusan penelitian ini adal ah perbedaan kemandirian belajar antara siswa SMA dengan siswa SMK. Penelitian in bertujuan untuk mengetahui: a) tingkat perbedaan kemandirian belajar antara siswa SMA dan SMK.; 2) tingkat kemandirian belajar siswa SMA dan SMK. Hipotesis yang diajukan: Ada perbedaan kemandirian belajar antara siswa SMA dan SMK. Kemandirian belajar siswa SMK lebih tinggi dibandingkan siswa SMA. Subjek penelitian adalah siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Wonogiri dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Wonogiri yang berjumlah 80 subjek. Metode pengambilan sampel menggunakan cluster random sampling. Alat penggumpulan data menggunakan skala kemandirian belajar. Teknik analisis data menggunakan analisis uji -t. Berdasarkan hasil analisis diperoleh nilai t antar A= 4,376; p = 0,000 (p < 0,01). Hasil analisis menunjukkan ada perbedaan yang sangat signifikan kemandirian belajar antara SMA Negeri 3 dan SMK Negeri 1 Wonogiri. Kemandirian belajar pada siswa SMA Negeri 3 lebih rendah dibandingkan sekolah SMK Negeri 1. Kemandirian belajar pada siswa SMK lebih tergolong tinggi ditunjukan oleh skor rerata empirik = 127,075, kemandirian siswa SMA tergolong sedang ditunjukkan oleh skor rerata empirik = 119,600. Adapun nilai rerata hipotek kemandirian belajar = 110. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan ada ada perbedaan yang sangat signifikan kemandirian belajar antara SMA Negeri 3 dan SMK Negeri 1 Wonogiri . Kemandirian belajar pada siswa SMA Negeri 3 lebih rendah dibandingkan sekolah SMK Negeri 1. 2010 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/1/cover.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/2/bab_1.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/3/bab_2.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/6/bab_3.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/7/bab_4.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/13/bab_5.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/14/dafpus.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12333/18/lampiran.pdf Perwitasari , Maharani Dina (2010) PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. F100040004
spellingShingle BF Religion and Philosophy
Perwitasari , Maharani Dina
PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
title PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
title_full PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
title_fullStr PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
title_full_unstemmed PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
title_short PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK)
title_sort perbedaan kemandirian belajar siswa antara siswa sekolah menengah atas sma dengan sekolah menengah kejuruan smk
topic BF Religion and Philosophy
url https://eprints.ums.ac.id/12333/
work_keys_str_mv AT perwitasarimaharanidina perbedaankemandirianbelajarsiswaantarasiswasekolahmenengahatassmadengansekolahmenengahkejuruansmk