PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009)
Dalam penelitian ini peneliti menggunakan data yang berupa laporan keuangan perusahaan manufaktur yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI). Peneliti ini menggunakan sampel sebanyak 30 perusahaan manufaktur yang dipilih secara purposive random sampling, yaitu perusahaan manufaktur yang...
Sparad:
Huvudupphovsman: | |
---|---|
Materialtyp: | Lärdomsprov |
Språk: | English English English English English English English English |
Publicerad: |
2011
|
Ämnen: | |
Länkar: | https://eprints.ums.ac.id/12147/ |
Taggar: |
Lägg till en tagg
Inga taggar, Lägg till första taggen!
|
_version_ | 1804995533165559808 |
---|---|
author | TEJANINGRUM, KUSUMA ASTUTI |
author_facet | TEJANINGRUM, KUSUMA ASTUTI |
author_sort | TEJANINGRUM, KUSUMA ASTUTI |
collection | ePrints |
description | Dalam penelitian ini peneliti menggunakan data yang berupa laporan
keuangan perusahaan manufaktur yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI).
Peneliti ini menggunakan sampel sebanyak 30 perusahaan manufaktur yang
dipilih secara purposive random sampling, yaitu perusahaan manufaktur yang
terdaftar di BE1 periode tahun 2007-2009. Data laporan keuangan yang
digunakan adalah laporan keuangan audit per 31 Desember dengan tujuan untuk
menghindari adanya data laporan keuangan yang parsial. Alat analisis yang
digunakan adalah analisis regresi berganda, uji t, uji F dan koefisien determinasi
yang diuji dengan uji asumsi klasik meliputi normalitas, multikolinearitas,
heteroskedasitistas dan autokorelasi.
Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan mengenai pengaruh
current ratio dan debt to equity ratio, nett profit margin,dan total asset turn over
terhadap perubahan laba berdasarkan hasil uji t dapat disimpulkan bahwa
variabel debt to equity ratio dan total asset turn over mempunyai pengaruh yang
signifikan terhadap ROE. Hal ini ditunjukkan dengan nilai p-value masing
masing variabel yaitu 0,000 dan 0,034.hasil analisis uji F diperoleh nilai Fhitung
sebesar 20,579 dengan probabilitas sebesar 0,000, karena nilai probabilitas
Fhitung (0,000) lebih kecil dari 0,05 maka hasilnya signifikan. Sedangkan untuk
variabel current ratio dan nett profit margin tidak berpengaruh signifikan
terhadap return on equity. Maka dapat disimpulkan ada pengaruh yang
signifikan dari current ratio dan debt to equity ratio, nett profit margin,dan total
asset turn over secara bersama-sama terhadap variabel return on equity.
Hal ini juga menunjukkan ketepatan model regresi yang baik. Hasil
analisis koefisien determinasi atau R2 sebesar 0,492, sedangkan nilai adjusted R
square sebesar 0,468. Hal ini berarti 49,2% variasi return on equity dijelaskan
oleh variasi perubahan faktor-faktor current ratio dan debt to equity ratio, nett
profit margin,dan total asset turn over. Sementara sisanya sebesar 50,8%
diterangkan oleh faktor lain yang tidak ikut terobservasi.
|
format | Thesis |
id | oai:eprints.ums.ac.id:12147 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | English English English English English English English English |
publishDate | 2011 |
record_format | eprints |
spelling | oai:eprints.ums.ac.id:12147 https://eprints.ums.ac.id/12147/ PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009) TEJANINGRUM, KUSUMA ASTUTI HD28 Management Dalam penelitian ini peneliti menggunakan data yang berupa laporan keuangan perusahaan manufaktur yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI). Peneliti ini menggunakan sampel sebanyak 30 perusahaan manufaktur yang dipilih secara purposive random sampling, yaitu perusahaan manufaktur yang terdaftar di BE1 periode tahun 2007-2009. Data laporan keuangan yang digunakan adalah laporan keuangan audit per 31 Desember dengan tujuan untuk menghindari adanya data laporan keuangan yang parsial. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda, uji t, uji F dan koefisien determinasi yang diuji dengan uji asumsi klasik meliputi normalitas, multikolinearitas, heteroskedasitistas dan autokorelasi. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan mengenai pengaruh current ratio dan debt to equity ratio, nett profit margin,dan total asset turn over terhadap perubahan laba berdasarkan hasil uji t dapat disimpulkan bahwa variabel debt to equity ratio dan total asset turn over mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap ROE. Hal ini ditunjukkan dengan nilai p-value masing masing variabel yaitu 0,000 dan 0,034.hasil analisis uji F diperoleh nilai Fhitung sebesar 20,579 dengan probabilitas sebesar 0,000, karena nilai probabilitas Fhitung (0,000) lebih kecil dari 0,05 maka hasilnya signifikan. Sedangkan untuk variabel current ratio dan nett profit margin tidak berpengaruh signifikan terhadap return on equity. Maka dapat disimpulkan ada pengaruh yang signifikan dari current ratio dan debt to equity ratio, nett profit margin,dan total asset turn over secara bersama-sama terhadap variabel return on equity. Hal ini juga menunjukkan ketepatan model regresi yang baik. Hasil analisis koefisien determinasi atau R2 sebesar 0,492, sedangkan nilai adjusted R square sebesar 0,468. Hal ini berarti 49,2% variasi return on equity dijelaskan oleh variasi perubahan faktor-faktor current ratio dan debt to equity ratio, nett profit margin,dan total asset turn over. Sementara sisanya sebesar 50,8% diterangkan oleh faktor lain yang tidak ikut terobservasi. 2011 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/1/Halaman_Depan_Kusuma.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/4/BAB_I_Kusuma.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/7/Daftar_Pustaka_Kusuma.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/10/BAB_II_Kusuma.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/12/BAB_III_Kusuma.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/16/BAB_IV_Kusuma.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/19/BAB_V_Kusuma.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12147/22/Lampiran_Kusuma.pdf TEJANINGRUM, KUSUMA ASTUTI (2011) PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009). Skripsi thesis, Univerversitas Muhammadiyah Surakarta. B100090254 |
spellingShingle | HD28 Management TEJANINGRUM, KUSUMA ASTUTI PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009) |
title | PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009)
|
title_full | PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009)
|
title_fullStr | PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009)
|
title_full_unstemmed | PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009)
|
title_short | PENGARUH VARIABEL-VARIABEL RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN ON EQUITY PERUSAHAAN MANUFAKTUR (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2007-2009)
|
title_sort | pengaruh variabel variabel rasio keuangan terhadap return on equity perusahaan manufaktur studi empiris pada perusahaan manufaktur di bei tahun 2007 2009 |
topic | HD28 Management |
url | https://eprints.ums.ac.id/12147/ |
work_keys_str_mv | AT tejaningrumkusumaastuti pengaruhvariabelvariabelrasiokeuanganterhadapreturnonequityperusahaanmanufakturstudiempirispadaperusahaanmanufakturdibeitahun20072009 |