ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta )

Tujuan penelitian ini adalah: 1) Untuk mengetahui tingkat efisiensi penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni Surakarta selama tahun 2001/2008. 2) Untuk mengetahui penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni Surakarta selama tahun 2001/2008 terhadap perubahan rentabilitas ekonomi. Dalam usaha untuk...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: ANDRIYANI, ANIS SAFA’ATIN
Format: Thesis
Language:English
English
English
English
English
English
English
English
Published: 2011
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/12105/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804995521617592320
author ANDRIYANI, ANIS SAFA’ATIN
author_facet ANDRIYANI, ANIS SAFA’ATIN
author_sort ANDRIYANI, ANIS SAFA’ATIN
collection ePrints
description Tujuan penelitian ini adalah: 1) Untuk mengetahui tingkat efisiensi penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni Surakarta selama tahun 2001/2008. 2) Untuk mengetahui penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni Surakarta selama tahun 2001/2008 terhadap perubahan rentabilitas ekonomi. Dalam usaha untuk memecahkan tujuan dari penelitian tersebut penulis menggunakan alat analisis Profit Margin, Total Assest Turn Over, Earning Power dan RMS. Adapun hipotesis yang diajukan adalah sebagai berikut: 1) Diduga penggunaan modal asing selama tahun 2001-2008 pada PT. Solo Murni Surakarta belum efisien. 2) Diduga penggunaan modal asing selama tahun 2001-2008 dapat meningkatkan rentabilitas ekonomi pada PT. Solo Murni Surakarta. Dari perbandingan Rentabilitas Ekonomi dengan tingkat suku bunga pinjaman yang dihitung dengan Profit Margin, Total Assest Turn Over, Earning Power diperoleh kesimpulan bahwa penggunaan modal asing selama periode tahun 2001-2008 sudah efisien. Pengaruh pengunaan modal asing selama periode tahun 2001-2008 terhadap perubahan Rentabilitas Modal Sendiri dapat dikatakan positif dengan melihat hasil perhitungan: 1. Rate of Return penggunaan modal asing selama periode tahun 2001-2008 lebih besar dari tingkat suku bunga, hal ini menunjukkan bahwa penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni menguntungkan. 2. Rata-rata perubahan RMS lebih besar dari rata-rata perubahan RMS tanpa menggunakan modal asing, hal ini menunjukkan bahwa penggunaan modal asing dapat meningkatkan RMS. Berdasarkan kesimpulan yang telah diperoleh maka saran-saran yang dapat penulis sampaikan kepada perusahaan adalah sebagai berikut: 1. Untuk meningkatkan Rentabilitas Ekonomi perusahaan harus meningkatkan penjualan dan menekan biaya produksi seminimal mungkin. 2. Dalam penggunaan modal asing sebaiknya perusahaan dapat mengukur dari kekuatan modal sendiri dan modal asing dapat digunakan apabila benar-benar dibutuhkan untuk mendukung permintaan pasar yang meningkat.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:12105
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
English
English
English
English
English
English
publishDate 2011
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:12105 https://eprints.ums.ac.id/12105/ ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta ) ANDRIYANI, ANIS SAFA’ATIN HD28 Management Tujuan penelitian ini adalah: 1) Untuk mengetahui tingkat efisiensi penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni Surakarta selama tahun 2001/2008. 2) Untuk mengetahui penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni Surakarta selama tahun 2001/2008 terhadap perubahan rentabilitas ekonomi. Dalam usaha untuk memecahkan tujuan dari penelitian tersebut penulis menggunakan alat analisis Profit Margin, Total Assest Turn Over, Earning Power dan RMS. Adapun hipotesis yang diajukan adalah sebagai berikut: 1) Diduga penggunaan modal asing selama tahun 2001-2008 pada PT. Solo Murni Surakarta belum efisien. 2) Diduga penggunaan modal asing selama tahun 2001-2008 dapat meningkatkan rentabilitas ekonomi pada PT. Solo Murni Surakarta. Dari perbandingan Rentabilitas Ekonomi dengan tingkat suku bunga pinjaman yang dihitung dengan Profit Margin, Total Assest Turn Over, Earning Power diperoleh kesimpulan bahwa penggunaan modal asing selama periode tahun 2001-2008 sudah efisien. Pengaruh pengunaan modal asing selama periode tahun 2001-2008 terhadap perubahan Rentabilitas Modal Sendiri dapat dikatakan positif dengan melihat hasil perhitungan: 1. Rate of Return penggunaan modal asing selama periode tahun 2001-2008 lebih besar dari tingkat suku bunga, hal ini menunjukkan bahwa penggunaan modal asing pada PT. Solo Murni menguntungkan. 2. Rata-rata perubahan RMS lebih besar dari rata-rata perubahan RMS tanpa menggunakan modal asing, hal ini menunjukkan bahwa penggunaan modal asing dapat meningkatkan RMS. Berdasarkan kesimpulan yang telah diperoleh maka saran-saran yang dapat penulis sampaikan kepada perusahaan adalah sebagai berikut: 1. Untuk meningkatkan Rentabilitas Ekonomi perusahaan harus meningkatkan penjualan dan menekan biaya produksi seminimal mungkin. 2. Dalam penggunaan modal asing sebaiknya perusahaan dapat mengukur dari kekuatan modal sendiri dan modal asing dapat digunakan apabila benar-benar dibutuhkan untuk mendukung permintaan pasar yang meningkat. 2011 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/1/Halaman_Depan.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/4/BAB_I.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/5/DAFTAR_PUSTAKA.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/9/BAB_II.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/11/BAB_III.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/12/BAB_IV.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/15/BAB_V.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/12105/21/Lampiran.pdf ANDRIYANI, ANIS SAFA’ATIN (2011) ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta ). Skripsi thesis, Univerversitas Muhammadiyah Surakarta. B100070162
spellingShingle HD28 Management
ANDRIYANI, ANIS SAFA’ATIN
ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta )
title ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta )
title_full ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta )
title_fullStr ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta )
title_full_unstemmed ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta )
title_short ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MODAL ASING TERHADAP RENTABILITAS EKONOMI ( Studi Empiris pada PT. Solo Murni Surakarta )
title_sort analisis efektifitas penggunaan modal asing terhadap rentabilitas ekonomi studi empiris pada pt solo murni surakarta
topic HD28 Management
url https://eprints.ums.ac.id/12105/
work_keys_str_mv AT andriyanianissafaatin analisisefektifitaspenggunaanmodalasingterhadaprentabilitasekonomistudiempirispadaptsolomurnisurakarta