PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009)
Indonesia memiliki 33 provinsi dan 428 Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia. Salah satunya adalah Provinsi Jawa Tengah yang memiliki 35 Kabupaten dan Kota. Provinsi Jawa Tengah memiliki sumber-sumber pendapatan dan kekayaan alam yang melimpah tiap daerahnya. Penelitian ini bertujuan utuk mengkaj...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Thesis |
Language: | English English English English English English English English |
Published: |
2010
|
Subjects: | |
Online Access: | https://eprints.ums.ac.id/11986/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
_version_ | 1804995489683210240 |
---|---|
author | MUTAHARA , RIZQI |
author_facet | MUTAHARA , RIZQI |
author_sort | MUTAHARA , RIZQI |
collection | ePrints |
description | Indonesia memiliki 33 provinsi dan 428 Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia. Salah satunya adalah Provinsi Jawa Tengah yang memiliki 35 Kabupaten dan Kota. Provinsi Jawa Tengah memiliki sumber-sumber pendapatan dan kekayaan alam yang melimpah tiap daerahnya. Penelitian ini bertujuan utuk
mengkaji dan menganalisis pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum terhadap pengalokasian Anggaran Belanja Modal (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009). Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah Kabupaten dan Kota se Provinsi Jawa Tengah. Populasi dan sampel yang diproleh dan dapat digunakan dalam penelitian ini sejumlah 105 Laporan Realisasi APBD di Kabupaten dan Kota se Provinsi Jawa Tengah selama tiga periode yakni 105 Tahun Anggaran, tahun 2007-2009. Data dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier berganda, uji R2
, uji F, uji T dan uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan
Dana Alokasi Umum (DAU) berpengaruh signifikan terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah. Jika dilihat lebih lanjut, tingkat ketergantungan belanja modal lebih
dominan terhadap DAU daripada PAD. Hasil ini membutuhkan konfirmasi melalui studi-studi berikutnya dengan menambah variabel-variabel dalam penelitian. |
format | Thesis |
id | oai:eprints.ums.ac.id:11986 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | English English English English English English English English |
publishDate | 2010 |
record_format | eprints |
spelling | oai:eprints.ums.ac.id:11986 https://eprints.ums.ac.id/11986/ PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009) MUTAHARA , RIZQI HG Finance Indonesia memiliki 33 provinsi dan 428 Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia. Salah satunya adalah Provinsi Jawa Tengah yang memiliki 35 Kabupaten dan Kota. Provinsi Jawa Tengah memiliki sumber-sumber pendapatan dan kekayaan alam yang melimpah tiap daerahnya. Penelitian ini bertujuan utuk mengkaji dan menganalisis pengaruh Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum terhadap pengalokasian Anggaran Belanja Modal (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009). Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah Kabupaten dan Kota se Provinsi Jawa Tengah. Populasi dan sampel yang diproleh dan dapat digunakan dalam penelitian ini sejumlah 105 Laporan Realisasi APBD di Kabupaten dan Kota se Provinsi Jawa Tengah selama tiga periode yakni 105 Tahun Anggaran, tahun 2007-2009. Data dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier berganda, uji R2 , uji F, uji T dan uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan Dana Alokasi Umum (DAU) berpengaruh signifikan terhadap Pengalokasian Anggaran Belanja Modal Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah. Jika dilihat lebih lanjut, tingkat ketergantungan belanja modal lebih dominan terhadap DAU daripada PAD. Hasil ini membutuhkan konfirmasi melalui studi-studi berikutnya dengan menambah variabel-variabel dalam penelitian. 2010 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/1/HALAMAN_DEPAN.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/2/BAB_I.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/3/BAB_II.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/6/BAB_III.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/8/BAB_IV.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/10/BAB_V.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/12/daftar_pustaka_q.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11986/14/LAMPIRAN.pdf MUTAHARA , RIZQI (2010) PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. B200060022 |
spellingShingle | HG Finance MUTAHARA , RIZQI PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009) |
title | PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009) |
title_full | PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009) |
title_fullStr | PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009) |
title_full_unstemmed | PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009) |
title_short | PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH DAN DANA ALOKASI UMUM TERHADAP PENGALOKASIAN ANGGARAN BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2007-2009) |
title_sort | pengaruh pendapatan asli daerah dan dana alokasi umum terhadap pengalokasian anggaran belanja modal studi pada pemerintah kabupaten dan kota se provinsi jawa tengah tahun anggaran 2007 2009 |
topic | HG Finance |
url | https://eprints.ums.ac.id/11986/ |
work_keys_str_mv | AT mutahararizqi pengaruhpendapatanaslidaerahdandanaalokasiumumterhadappengalokasiananggaranbelanjamodalstudipadapemerintahkabupatendankotaseprovinsijawatengahtahunanggaran20072009 |