COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011

Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 02 Suruhkalang yang terletak di desa Tuwuhan Kelurahan Suruhkalang Jaten Karanganyar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 02 Suruhkalang yang menggunakan metode aktif learning dan metode kooperatif. Da...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: DIRGANTARI , RIRIN
Format: Thesis
Language:English
English
English
English
English
English
English
English
Published: 2011
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/11879/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804995460538040320
author DIRGANTARI , RIRIN
author_facet DIRGANTARI , RIRIN
author_sort DIRGANTARI , RIRIN
collection ePrints
description Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 02 Suruhkalang yang terletak di desa Tuwuhan Kelurahan Suruhkalang Jaten Karanganyar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 02 Suruhkalang yang menggunakan metode aktif learning dan metode kooperatif. Dalam penelitian ini siswa dibentuk dalam satuan kelompok kecil dimana guru hanya sebagai fasilitator yaitu memberikan materi yang akan disampaikan dalam pembelajaran IPS. Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif komparatif dengan menggunakan seluruh populasi di kelas. Hal ini disebabkan jumlah siswanya hanya 30 orang sehingga tidak ada penarikan sampel. Analisis penelitian ini menggunakan staatistik deskriptif dimana teknik analisisnya menghitung mean, median, modus, membuat tabel frekuensi komulatif, mencari variance, mencari standar deviasi dan membuat grafik poligon. Sedangkan dalam uji instrumen digunakan uji validitas, uji reabilitas, uji tingkat kesukaran dan uji daya pembeda soal. Hasil analisis ini didapatkan bahwa rata-rata nilai hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 02 Suruhkalang dalam menggunakan teknik assesment search adalah 50.03. Untuk teknik kooperatif multi level adalah 60.07. Berdasarkan hasil tersebut diambil keputusan bahwa metode yang mampu meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS adalah menggunakan teknik kooperatif multi level. Berdasarkan kesimpulan diatas maka disarankan bahwa dalam proses pembelajaran khususnya dalam pembelajaran IPS sebaiknya menggunakan teknik kooperatif multi level. Teknik ini akan membantu siswa lebih memahami materi yang akan diberikan oleh guru. Dengan teknik ini hasil belajar siswa dapat diperbaiki dengan hasil yang memuaskan.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:11879
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
English
English
English
English
English
English
publishDate 2011
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:11879 https://eprints.ums.ac.id/11879/ COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011 DIRGANTARI , RIRIN L Education (General) Penelitian ini dilakukan di SD Negeri 02 Suruhkalang yang terletak di desa Tuwuhan Kelurahan Suruhkalang Jaten Karanganyar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 02 Suruhkalang yang menggunakan metode aktif learning dan metode kooperatif. Dalam penelitian ini siswa dibentuk dalam satuan kelompok kecil dimana guru hanya sebagai fasilitator yaitu memberikan materi yang akan disampaikan dalam pembelajaran IPS. Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif komparatif dengan menggunakan seluruh populasi di kelas. Hal ini disebabkan jumlah siswanya hanya 30 orang sehingga tidak ada penarikan sampel. Analisis penelitian ini menggunakan staatistik deskriptif dimana teknik analisisnya menghitung mean, median, modus, membuat tabel frekuensi komulatif, mencari variance, mencari standar deviasi dan membuat grafik poligon. Sedangkan dalam uji instrumen digunakan uji validitas, uji reabilitas, uji tingkat kesukaran dan uji daya pembeda soal. Hasil analisis ini didapatkan bahwa rata-rata nilai hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 02 Suruhkalang dalam menggunakan teknik assesment search adalah 50.03. Untuk teknik kooperatif multi level adalah 60.07. Berdasarkan hasil tersebut diambil keputusan bahwa metode yang mampu meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPS adalah menggunakan teknik kooperatif multi level. Berdasarkan kesimpulan diatas maka disarankan bahwa dalam proses pembelajaran khususnya dalam pembelajaran IPS sebaiknya menggunakan teknik kooperatif multi level. Teknik ini akan membantu siswa lebih memahami materi yang akan diberikan oleh guru. Dengan teknik ini hasil belajar siswa dapat diperbaiki dengan hasil yang memuaskan. 2011 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/1/HALAMAN_DEPAN.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/2/BAB_I.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/4/BAB_II.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/8/BAB_III.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/9/BAB_IV.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/10/BAB_V.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/13/DAFTAR_PUSTAKA.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11879/15/LAMPIRAN.pdf DIRGANTARI , RIRIN (2011) COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. A510070690
spellingShingle L Education (General)
DIRGANTARI , RIRIN
COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011
title COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011
title_full COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011
title_fullStr COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011
title_full_unstemmed COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011
title_short COMPARATIVE HASIL BELAJAR IPS MELALUI TEKNIK ASSESMENT SEARCH DAN TEKNIK KOOPERATIF MULTI LEVEL PADA SISWA KELAS V SDN 02 SURUHKALANG, JATEN TAHUN 2010/2011
title_sort comparative hasil belajar ips melalui teknik assesment search dan teknik kooperatif multi level pada siswa kelas v sdn 02 suruhkalang jaten tahun 2010 2011
topic L Education (General)
url https://eprints.ums.ac.id/11879/
work_keys_str_mv AT dirgantariririn comparativehasilbelajaripsmelaluiteknikassesmentsearchdanteknikkooperatifmultilevelpadasiswakelasvsdn02suruhkalangjatentahun20102011