MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar IPA pada materi Metode Ilmiah dengan penggunaan strategi Learning Starts With A Question dan Question Students Have siswa kelas X TKJ 2 SMK M uhammadiyah 1 Sukoharjo Tahun Ajaran 2010/2011. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan...
Na minha lista:
Autor principal: | |
---|---|
Formato: | Thesis |
Idioma: | English English English English English English English English |
Publicado em: |
2011
|
Assuntos: | |
Acesso em linha: | https://eprints.ums.ac.id/11838/ |
Tags: |
Adicionar Tag
Sem tags, seja o primeiro a adicionar uma tag!
|
_version_ | 1804995449534283776 |
---|---|
author | YULIANTI , TITIK |
author_facet | YULIANTI , TITIK |
author_sort | YULIANTI , TITIK |
collection | ePrints |
description | Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar IPA pada materi Metode Ilmiah dengan penggunaan strategi Learning Starts With A Question dan Question Students Have siswa kelas X TKJ 2 SMK M uhammadiyah 1 Sukoharjo Tahun Ajaran 2010/2011. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri atas perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi dengan strategi Learning Starts With A Question dan Question Students Have yang dilakukan dal am dua siklus. Penelitian dilakukan dengan penilaian kognitif dan afektif dalam setiap siklusnya.
Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa nilai rata-rata kognitif siswa pada siklus I meningkat menjadi 63,35 dari nilai awal sebesar 47,43; sedangkan nilai
rata-rata afektif sebesar 11,12 (termasuk kategori cukup berminat). Nilai rata-rata kognitif pada siklus II meningkat menjadi 83,86 dari siklus I yang hanya 63,35;
sedangkan nilai rata-rata afektif meningkat menjadi 13,29 (termasuk kategori berminat). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan strategi Learning Starts With A Question dan Question Student Have dapat meningkatkan hasil belajar IPA siswa kelas X TKJ2 SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo tahun ajaran 2010/2011. |
format | Thesis |
id | oai:eprints.ums.ac.id:11838 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | English English English English English English English English |
publishDate | 2011 |
record_format | eprints |
spelling | oai:eprints.ums.ac.id:11838 https://eprints.ums.ac.id/11838/ MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011 YULIANTI , TITIK L Education (General) Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar IPA pada materi Metode Ilmiah dengan penggunaan strategi Learning Starts With A Question dan Question Students Have siswa kelas X TKJ 2 SMK M uhammadiyah 1 Sukoharjo Tahun Ajaran 2010/2011. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri atas perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi dengan strategi Learning Starts With A Question dan Question Students Have yang dilakukan dal am dua siklus. Penelitian dilakukan dengan penilaian kognitif dan afektif dalam setiap siklusnya. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa nilai rata-rata kognitif siswa pada siklus I meningkat menjadi 63,35 dari nilai awal sebesar 47,43; sedangkan nilai rata-rata afektif sebesar 11,12 (termasuk kategori cukup berminat). Nilai rata-rata kognitif pada siklus II meningkat menjadi 83,86 dari siklus I yang hanya 63,35; sedangkan nilai rata-rata afektif meningkat menjadi 13,29 (termasuk kategori berminat). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan strategi Learning Starts With A Question dan Question Student Have dapat meningkatkan hasil belajar IPA siswa kelas X TKJ2 SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo tahun ajaran 2010/2011. 2011 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/1/2._HALAMAN_DEPAN.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/3/3._BAB_I.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/4/4._BAB_II.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/6/5._BAB_III.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/8/6._BAB_IV.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/11/7._BAB_V.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/12/8._DAFTAR_PUSTAKA.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11838/14/9._LAMPIRAN.pdf YULIANTI , TITIK (2011) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. A420070120 |
spellingShingle | L Education (General) YULIANTI , TITIK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title | MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_full | MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_fullStr | MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_full_unstemmed | MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_short | MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI METODE ILMIAH MELALUI STRATEGI LEARNING STARTS WITH A QUESTION DAN QUESTION STUDENT HAVE PADA SISWA KELAS X TKJ2 SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2010/2011 |
title_sort | meningkatkan hasil belajar ipa pada materi metode ilmiah melalui strategi learning starts with a question dan question student have pada siswa kelas x tkj2 smk muhammadiyah 1 sukoharjo tahun ajaran 2010 2011 |
topic | L Education (General) |
url | https://eprints.ums.ac.id/11838/ |
work_keys_str_mv | AT yuliantititik meningkatkanhasilbelajaripapadamaterimetodeilmiahmelaluistrategilearningstartswithaquestiondanquestionstudenthavepadasiswakelasxtkj2smkmuhammadiyah1sukoharjotahunajaran20102011 |