PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta)
Pengaruh hubungan antara partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial, akhir-akhir ini merupakan bidang penelitian yang menarik untuk dikaji. Hasil penelitian dari peneliti-peneliti terdahulu tentang hubungan partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial banyak mengalami pertentanga...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Thesis |
Language: | English English English English English English English English |
Published: |
2006
|
Subjects: | |
Online Access: | https://eprints.ums.ac.id/11502/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
_version_ | 1804995359299076096 |
---|---|
author | FEMBRIANI, IRMA |
author_facet | FEMBRIANI, IRMA |
author_sort | FEMBRIANI, IRMA |
collection | ePrints |
description |
Pengaruh hubungan antara partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial,
akhir-akhir ini merupakan bidang penelitian yang menarik untuk dikaji. Hasil
penelitian dari peneliti-peneliti terdahulu tentang hubungan partisipasi anggaran
terhadap kinerja manajerial banyak mengalami pertentangan antara peneliti satu
dengan peneliti lain. Salah satu cara untuk menyelesaikan perdebatan-perdebatan itu
adalah dengan menggunakan variabel kontijensi.Tujuan penelitian ini adalah: 1)
Untuk menguji pengaruh partisipasi dalam penyusunan anggaran terhadap kinerja
manajerial, 2) Untuk menguji pengaruh interaksi antara partisipasi penyusunan
anggaran dengan struktur organisasional terhadap kinerja manajerial, dan 3) Untuk
menguji pengaruh interaksi antara partisipasi penyusunan anggaran dengan kultur
organisasional terhadap kinerja manajerial.
Penelitian ini menggunakan metode survei, sampel dalam penelitian ini
adalah seluruh manajer menengah Rumah Sakit Umum Daerah yang ada di wilayah
eks. karesidenan Surakarta. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam
penelitian ini adalah non probability sampling dengan purposive sampling. Pengujian
hipotesis dilakukan dengan model analisis regresi berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Partisipasi anggaran tidak
berpengaruh terhadap kinerja manajerial. Simpulan ini didasarkan dari nilai
probabilitasnya sebesar 0,899 (ρ>0,05). 2) Interaksi antara partisipasi anggaran
dengan struktur organisasional berpengaruh terhadap kinerja manajerial. Simpulan
ini didasarkan dari nilai probabilitasnya sebesar 0,040 (ρ<0,05). 3) Interaksi antara
partisipasi anggaran dengan kultur organisasional tidak berpengaruh terhadap kinerja
manajerial. Simpulan ini didasarkan dari nilai probabilitasnya sebesar 0,626
(ρ>0,05). |
format | Thesis |
id | oai:eprints.ums.ac.id:11502 |
institution | Universitas Muhammadiyah Surakarta |
language | English English English English English English English English |
publishDate | 2006 |
record_format | eprints |
spelling | oai:eprints.ums.ac.id:11502 https://eprints.ums.ac.id/11502/ PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta) FEMBRIANI, IRMA HG Finance Pengaruh hubungan antara partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial, akhir-akhir ini merupakan bidang penelitian yang menarik untuk dikaji. Hasil penelitian dari peneliti-peneliti terdahulu tentang hubungan partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial banyak mengalami pertentangan antara peneliti satu dengan peneliti lain. Salah satu cara untuk menyelesaikan perdebatan-perdebatan itu adalah dengan menggunakan variabel kontijensi.Tujuan penelitian ini adalah: 1) Untuk menguji pengaruh partisipasi dalam penyusunan anggaran terhadap kinerja manajerial, 2) Untuk menguji pengaruh interaksi antara partisipasi penyusunan anggaran dengan struktur organisasional terhadap kinerja manajerial, dan 3) Untuk menguji pengaruh interaksi antara partisipasi penyusunan anggaran dengan kultur organisasional terhadap kinerja manajerial. Penelitian ini menggunakan metode survei, sampel dalam penelitian ini adalah seluruh manajer menengah Rumah Sakit Umum Daerah yang ada di wilayah eks. karesidenan Surakarta. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah non probability sampling dengan purposive sampling. Pengujian hipotesis dilakukan dengan model analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Partisipasi anggaran tidak berpengaruh terhadap kinerja manajerial. Simpulan ini didasarkan dari nilai probabilitasnya sebesar 0,899 (ρ>0,05). 2) Interaksi antara partisipasi anggaran dengan struktur organisasional berpengaruh terhadap kinerja manajerial. Simpulan ini didasarkan dari nilai probabilitasnya sebesar 0,040 (ρ<0,05). 3) Interaksi antara partisipasi anggaran dengan kultur organisasional tidak berpengaruh terhadap kinerja manajerial. Simpulan ini didasarkan dari nilai probabilitasnya sebesar 0,626 (ρ>0,05). 2006 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/1/COVER.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/3/1.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/4/2.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/6/3.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/10/BAB_IV.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/13/BAB_V.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/16/LAMP1.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11502/17/LAMP2.pdf FEMBRIANI, IRMA (2006) PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. B200020050 |
spellingShingle | HG Finance FEMBRIANI, IRMA PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta) |
title | PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP
KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta) |
title_full | PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP
KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta) |
title_fullStr | PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP
KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta) |
title_full_unstemmed | PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP
KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta) |
title_short | PENGARUH STRUKTUR DAN KULTUR ORGANISASIONAL TERHADAP
KEEFEKTIFAN ANGGARAN PARTISIPATIF DALAM PENINGKATAN KINERJA MANAJERIAL (Survey pada Rumah Sakit Umum Daerah di Wilayah Eks Karesidenan Surakarta) |
title_sort | pengaruh struktur dan kultur organisasional terhadap keefektifan anggaran partisipatif dalam peningkatan kinerja manajerial survey pada rumah sakit umum daerah di wilayah eks karesidenan surakarta |
topic | HG Finance |
url | https://eprints.ums.ac.id/11502/ |
work_keys_str_mv | AT fembrianiirma pengaruhstrukturdankulturorganisasionalterhadapkeefektifananggaranpartisipatifdalampeningkatankinerjamanajerialsurveypadarumahsakitumumdaerahdiwilayahekskaresidenansurakarta |