PERBANDINGAN METODE ALTMAN DENGAN PROBABILISTIC MODEL DALAM MENILAI KEBANGKRUTAN PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA

Di Indonesia bank-bank yang mengalami kebangkrutan pada awalnya disebabkan oleh krisis moneter yang melanda Indonesia. Krisis moneter yang dimulai dengan merosotnya nilai rupiah terhadap dolar Amerika Serikat telah menghancurkan sendi-sendi ekonomi termasuk...

Mô tả đầy đủ

Đã lưu trong:
Chi tiết về thư mục
Tác giả chính: Adhiaksa, Briawan Yoga
Định dạng: Luận văn
Ngôn ngữ:English
English
English
English
English
English
English
English
Được phát hành: 2007
Những chủ đề:
Truy cập trực tuyến:https://eprints.ums.ac.id/11331/
Các nhãn: Thêm thẻ
Không có thẻ, Là người đầu tiên thẻ bản ghi này!
Miêu tả
Tóm tắt:Di Indonesia bank-bank yang mengalami kebangkrutan pada awalnya disebabkan oleh krisis moneter yang melanda Indonesia. Krisis moneter yang dimulai dengan merosotnya nilai rupiah terhadap dolar Amerika Serikat telah menghancurkan sendi-sendi ekonomi termasuk perbankan. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang telah terdaftar di Bursa Efek Jakarta yang dipilih secara purposive sampling. Didalam penelitian ini penulis memfokuskan penelitiannya pada perbandingan dari dua metode yang dapat digunakan untuk menilai potensi kebangkrutan bank, yaitu metode Z-Score Atlman dengan Probabilistic model. Berdasarkan hasil uji tanda (Sign Test) untuk tahun 2002, diperoleh nilai probabilitas sebesar 0.019 < 0.05, untuk tahun 2003, diperoleh nilai probabilitas sebesar 0.04 < 0.05, untuk tahun 2004, diperoleh nilai probabilitas sebesar 0.04 < 0.05. Hasil uji wilxocon 2002 diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,003 < 0.05, untuk tahun 2003, diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,005 < 0.05, untuk tahun 2004, diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,044 < 0.05. Hasil uji McNemar 2002 diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,002 < 0.05, untuk tahun 2003, diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,001 < 0.05, untuk tahun 2004, diperoleh nilai probabilitas sebesar 0,000< 0.05. Hasil uji-t (paired sample t-test) 2002 diperoleh nilai thitung adalah sebesar 3,822, untuk tahun 2003, diperoleh nilai thitung adalah sebesar 3,629, untuk tahun 2004, diperoleh nilai thitung adalah sebesar 1,828.