ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005

Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk menganalisis berbagai alternatif investasi saham yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta yang masuk dalam portofolio yang mampu memberikan return optimal dengan menggunakan model indeks tunggal; (2) Memberikan pertimbangan kepada calon investor dalam memilih i...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NUGROHO, DHIAN WIDI
Format: Thesis
Language:English
English
English
English
Published: 2007
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/11261/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804995293406560256
author NUGROHO, DHIAN WIDI
author_facet NUGROHO, DHIAN WIDI
author_sort NUGROHO, DHIAN WIDI
collection ePrints
description Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk menganalisis berbagai alternatif investasi saham yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta yang masuk dalam portofolio yang mampu memberikan return optimal dengan menggunakan model indeks tunggal; (2) Memberikan pertimbangan kepada calon investor dalam memilih investsai pada saham. Penelitian ini menggunakan metode empiris dengan menggunakan data sekunder yang diperoleh dari majalah monthly yang diterbitkan BEJ dan dari Bank Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah semua saham perusahaan go public yang tercatat dalam Bursa Efek Jakarta. Penelitian menggunakan Teknik purposive sampling yaitu dengan kriteria antara lain (1) Saham perusahaan go public yang masuk dalam ILQ-45; (2) Saham perusahaan go public yang masuk dalam LQ-45 secara terus menerus selama duabelas periode pengamatan dari Februari 2000 sampai dengan Desember 2005; (3) Terdapat harga penutupan bulanan (closing price) dan sampel penelitian berjumlah 15 saham perusahaan. Data yang telah terkumpul dianalisis dengan menggunakan Model Indeks Tunggal untuk menentukan saham yang masuk menjadi kandidat portofolio optimal dan yang bukan kandidat portofolio optimal. Pengolahan data statistik menggunakan bantuan program SPSS for Windows 11,0. Sebelum dilakukan pengujian hipotesis terlebih dahulu dilakukan pengujian normalitas data, karena diduga data saham memiliki distribusi yang tidak normal, maka pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan metode statistik non parametrik dalam hal ini uji Mann-Whitney. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan yang telah dilakukan dengan menggunakan taraf signifikansi 5% diperoleh hasil bahwa: Asymp-Sig (2 taild) / Asymptotic Significance adalah 0.165 atau probabilitas di atas 0.05 (0.165>0.05). Dengan demikian H1 yang menyatakan terdapat rasionalitas investor dalam menentukan pilihan saham serta penentuan portofolio saham yang optimal dengan model indeks tunggal di Bursa Efek Jakarta ditolak, artinya tidak ada perbedaan yang signifikan antara rata-rata volume perdagangan saham perusahaan yang masuk kandidat portofolio dengan rata-rata volume perdagangan saham perusahaan yang bukan kandidat portofolio. Dengan kata lain, tidak terdapat rasionalitas investor dalam pemilihan saham di Bursa efek Jakarta yang masuk pada perhitungan Indeks LQ-45.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:11261
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
English
English
publishDate 2007
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:11261 https://eprints.ums.ac.id/11261/ ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005 NUGROHO, DHIAN WIDI HF5601 Accounting Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk menganalisis berbagai alternatif investasi saham yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta yang masuk dalam portofolio yang mampu memberikan return optimal dengan menggunakan model indeks tunggal; (2) Memberikan pertimbangan kepada calon investor dalam memilih investsai pada saham. Penelitian ini menggunakan metode empiris dengan menggunakan data sekunder yang diperoleh dari majalah monthly yang diterbitkan BEJ dan dari Bank Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah semua saham perusahaan go public yang tercatat dalam Bursa Efek Jakarta. Penelitian menggunakan Teknik purposive sampling yaitu dengan kriteria antara lain (1) Saham perusahaan go public yang masuk dalam ILQ-45; (2) Saham perusahaan go public yang masuk dalam LQ-45 secara terus menerus selama duabelas periode pengamatan dari Februari 2000 sampai dengan Desember 2005; (3) Terdapat harga penutupan bulanan (closing price) dan sampel penelitian berjumlah 15 saham perusahaan. Data yang telah terkumpul dianalisis dengan menggunakan Model Indeks Tunggal untuk menentukan saham yang masuk menjadi kandidat portofolio optimal dan yang bukan kandidat portofolio optimal. Pengolahan data statistik menggunakan bantuan program SPSS for Windows 11,0. Sebelum dilakukan pengujian hipotesis terlebih dahulu dilakukan pengujian normalitas data, karena diduga data saham memiliki distribusi yang tidak normal, maka pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan metode statistik non parametrik dalam hal ini uji Mann-Whitney. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan yang telah dilakukan dengan menggunakan taraf signifikansi 5% diperoleh hasil bahwa: Asymp-Sig (2 taild) / Asymptotic Significance adalah 0.165 atau probabilitas di atas 0.05 (0.165>0.05). Dengan demikian H1 yang menyatakan terdapat rasionalitas investor dalam menentukan pilihan saham serta penentuan portofolio saham yang optimal dengan model indeks tunggal di Bursa Efek Jakarta ditolak, artinya tidak ada perbedaan yang signifikan antara rata-rata volume perdagangan saham perusahaan yang masuk kandidat portofolio dengan rata-rata volume perdagangan saham perusahaan yang bukan kandidat portofolio. Dengan kata lain, tidak terdapat rasionalitas investor dalam pemilihan saham di Bursa efek Jakarta yang masuk pada perhitungan Indeks LQ-45. 2007 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11261/1/hal.depan.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11261/4/Bab.2.3.4.5.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11261/7/Daftar_Pustaka.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/11261/10/BAB_I.pdf NUGROHO, DHIAN WIDI (2007) ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. B200030010
spellingShingle HF5601 Accounting
NUGROHO, DHIAN WIDI
ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005
title ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005
title_full ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005
title_fullStr ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005
title_full_unstemmed ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005
title_short ANALISIS INVESTASI DAN PENENTUAN PORTOFOLIO OPTIMAL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL INDEKS TUNGGAL DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2000-2005
title_sort analisis investasi dan penentuan portofolio optimal dengan menggunakan model indeks tunggal di bursa efek jakarta tahun 2000 2005
topic HF5601 Accounting
url https://eprints.ums.ac.id/11261/
work_keys_str_mv AT nugrohodhianwidi analisisinvestasidanpenentuanportofoliooptimaldenganmenggunakanmodelindekstunggaldibursaefekjakartatahun20002005