PEMANFAATAN SERBUK KAYU DAN AMPAS TEBU SEBAGAI MEDIA PERTUMBUHAN JAMUR TIRAM PUTIH ( Pleurotus ostreatus.Jacq )
Jamur merupakan bahan pangan alternatif yang disukai oleh masyarakat. Salah satu jamur yang akan dipergunakan adalah jamur tiram putih (Pleurotus ostreatus.Jacq) merupakan jenis jamur kayu yang memiliki kandungan nutrisi lebih tinggi dan bisa digunakan sebagai bahan campuran pada obat-oba...
保存先:
第一著者: | |
---|---|
フォーマット: | 学位論文 |
言語: | English English English English English English English English |
出版事項: |
2007
|
主題: | |
オンライン・アクセス: | https://eprints.ums.ac.id/10921/ |
タグ: |
タグ追加
タグなし, このレコードへの初めてのタグを付けませんか!
|
要約: | Jamur merupakan bahan pangan alternatif yang disukai oleh masyarakat. Salah satu jamur
yang akan dipergunakan adalah jamur tiram putih (Pleurotus ostreatus.Jacq) merupakan jenis
jamur kayu yang memiliki kandungan nutrisi lebih tinggi dan bisa digunakan sebagai bahan
campuran pada obat-obatan. Tujuan dari penelitian ini sendiri dimaksudkan untuk mengetahui
kemungkinan pemanfaatan ampas tebu dan serbuk kayu sebagai media untuk pertumbuhan jamur
tiram putih, serta untuk mengetahui berapa besar pengaruh pemberian ampas tebu dan serbuk kayu
yang efektif terhadap pertumbuhan jamur tiram putih. Penelitian ini menggunakan rancangan acak
lengkap (RAL) dengan perlakuan 1 faktor. Hasil dari penelitian pemanfaatan ampas tebu dan
serbuk kayu sebagai media untuk pertumbuhan jamur tiram putih ternyata sangat baik sekali.
Jumlah badan buah dan berat basah jamur tiram putih dengan konsentrasi ampas tebu 400gr
mendapatkan hasil yang paling maksimal. Kesimpulan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa
ampas tebu dan serbuk kayu ternyata dapat dimanfaatkan sebagai media untuk pertumbuhan jamur
tiram putih. Ampas tebu sebagai salah satu bahan media tanam mengandung gula yang membuat
masa panen semakin panjang dan jamur yang dihasilkan akan semakin besar. Hasil panen jamur
tiram putih ini tidak hanya dipengaruhi oleh kualitas media pertumbuhannya saja, tetapi kualitas
bibit jamur juga dapat sangat mempengaruhi hasil panennya. |
---|