PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh penentuan harga jual terhadap volume penjualan; (2) pengaruh biaya promosi terhadap volume penjualan dan (3) pengaruh penentuan harga jual dan biaya promosi terhadap volume penjualan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan harga ju...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: WULANDARI, KRISTIANA TRI
Format: Thesis
Language:English
English
English
English
English
English
Published: 2007
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/10531/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804995100987621376
author WULANDARI, KRISTIANA TRI
author_facet WULANDARI, KRISTIANA TRI
author_sort WULANDARI, KRISTIANA TRI
collection ePrints
description Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh penentuan harga jual terhadap volume penjualan; (2) pengaruh biaya promosi terhadap volume penjualan dan (3) pengaruh penentuan harga jual dan biaya promosi terhadap volume penjualan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan harga jual (X1) dan biaya promosi (X2) sebagai variabel bebas dan volume penjualan sebagai variabel terikat (Y). Populasi dalam penelitian ini adalah data harga jual, data biaya promosi dan data volume penjualan untuk tahun 1996-2005. Metode pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi, observasi dan interview. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda, uji F dan uji t. Dari hasil analisis regresi berganda diperoleh persamaan regresi Y = 51314,142 - 5,481X1 + 0,004X2. Dari persamaan tersebut diketahui bahwa (1) terdapat pengaruh negatif antara harga jual terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai koefisien regresi harga jual sebesar -5,481 sedangkan biaya promosi penjualan memberikan pengaruh positif terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai koefisien regresi biaya promosi sebesar 0,004; (2) terdapat pengaruh signifikan antara harga jual terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai thitung (- 2,174) < -ttabel (-2,052) dengan tingkat signifikansi 0,039 dan terdapat pengaruh signifikan antara biaya promosi terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai thitung (5,886) > ttabel (2,052) dengan tingkat signifikansi 0,000; (3) terdapat pengaruh positif antara harga jual dan biaya promosi terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai Fhitung (22,184) > Ftabel (3,32) dengan tingkat signifikansi 0,000.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:10531
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
English
English
English
English
publishDate 2007
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:10531 https://eprints.ums.ac.id/10531/ PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN WULANDARI, KRISTIANA TRI HD28 Management Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh penentuan harga jual terhadap volume penjualan; (2) pengaruh biaya promosi terhadap volume penjualan dan (3) pengaruh penentuan harga jual dan biaya promosi terhadap volume penjualan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan harga jual (X1) dan biaya promosi (X2) sebagai variabel bebas dan volume penjualan sebagai variabel terikat (Y). Populasi dalam penelitian ini adalah data harga jual, data biaya promosi dan data volume penjualan untuk tahun 1996-2005. Metode pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi, observasi dan interview. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda, uji F dan uji t. Dari hasil analisis regresi berganda diperoleh persamaan regresi Y = 51314,142 - 5,481X1 + 0,004X2. Dari persamaan tersebut diketahui bahwa (1) terdapat pengaruh negatif antara harga jual terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai koefisien regresi harga jual sebesar -5,481 sedangkan biaya promosi penjualan memberikan pengaruh positif terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai koefisien regresi biaya promosi sebesar 0,004; (2) terdapat pengaruh signifikan antara harga jual terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai thitung (- 2,174) < -ttabel (-2,052) dengan tingkat signifikansi 0,039 dan terdapat pengaruh signifikan antara biaya promosi terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai thitung (5,886) > ttabel (2,052) dengan tingkat signifikansi 0,000; (3) terdapat pengaruh positif antara harga jual dan biaya promosi terhadap volume penjualan, terbukti dari hasil analisis diperoleh nilai Fhitung (22,184) > Ftabel (3,32) dengan tingkat signifikansi 0,000. 2007 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10531/1/Halaman_Depan.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10531/2/Bab_I.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10531/3/BAB__II_dan_III.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10531/9/BAB_IV_dan_Vpdf.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10531/12/Daftar_Pustaka.pdf application/zip en https://eprints.ums.ac.id/10531/17/Lampiran.zip WULANDARI, KRISTIANA TRI (2007) PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. A210030122
spellingShingle HD28 Management
WULANDARI, KRISTIANA TRI
PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN
title PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN
title_full PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN
title_fullStr PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN
title_full_unstemmed PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN
title_short PENGARUH PENENTUAN HARGA JUAL DAN BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN PADA PERUSAHAAN KAPAS PUTIH DI KLATEN
title_sort pengaruh penentuan harga jual dan biaya promosi terhadap volume penjualan pada perusahaan kapas putih di klaten
topic HD28 Management
url https://eprints.ums.ac.id/10531/
work_keys_str_mv AT wulandarikristianatri pengaruhpenentuanhargajualdanbiayapromositerhadapvolumepenjualanpadaperusahaankapasputihdiklaten