HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK

Penyakit lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak masih menjadi masalah kesehatan masyarakat. Jumlah kasus baru yang ditemukan tiap tahunnya mengalami peningkatan. Peningkatan tersebut disebabkan oleh rantai penularan dari keluarga yang sudah mengidap lepra terhadap anggota keluarga mereka. Pengetahu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Dhita, Sarwega Hanin
Format: Thesis
Language:English
English
English
English
Published: 2010
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/10383/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804995063080550400
author Dhita, Sarwega Hanin
author_facet Dhita, Sarwega Hanin
author_sort Dhita, Sarwega Hanin
collection ePrints
description Penyakit lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak masih menjadi masalah kesehatan masyarakat. Jumlah kasus baru yang ditemukan tiap tahunnya mengalami peningkatan. Peningkatan tersebut disebabkan oleh rantai penularan dari keluarga yang sudah mengidap lepra terhadap anggota keluarga mereka. Pengetahuan penderita lepra tentang penyakit lepra rata- rata cukup (80%) berdasarkan hasil post test pendidikan kesehatan pada tahun 2009 akan tetapi upaya pencegahan penularan penyakit lepra masih sangat minim. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan tentang penyakit lepra dengan sikap penderita lepra dalam upaya pencegahan penularan lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak. Jenis dan rancangan penelitian ini menggunakan deskriptif korelatif dengan rancangan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua penderita lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak yang sedang dalam masa tunas berjumlah 24. Teknik sampling menggunakan total sampling sehingga semua populasi dijadikan sebagai sampel yaitu sejumlah 24 responden. Analisis statistik yang digunakan adalah uji statistik Spearman Rank dengan nilai kepercayaan α = 0,05. Berdasarkan penelitian ini diketahui hasil bahwa nilai uji Spearman Rank tentang hubungan antara pengetahuan tentang penyakit lepra dengan sikap penderita lepra dalam upaya pencegahan penularan lepra adalah -0,151 lebih besar dari nilai  0,05. Maka Ho diterima atau Ha ditolak. Sehingga kesimpulannya adalah tidak ada hubungan antara pengetahuan tentang penyakit lepra dengan sikap penderita lepra dalam upaya pencegahan penularan lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:10383
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
English
English
publishDate 2010
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:10383 https://eprints.ums.ac.id/10383/ HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK Dhita, Sarwega Hanin RT Nursing Penyakit lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak masih menjadi masalah kesehatan masyarakat. Jumlah kasus baru yang ditemukan tiap tahunnya mengalami peningkatan. Peningkatan tersebut disebabkan oleh rantai penularan dari keluarga yang sudah mengidap lepra terhadap anggota keluarga mereka. Pengetahuan penderita lepra tentang penyakit lepra rata- rata cukup (80%) berdasarkan hasil post test pendidikan kesehatan pada tahun 2009 akan tetapi upaya pencegahan penularan penyakit lepra masih sangat minim. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan tentang penyakit lepra dengan sikap penderita lepra dalam upaya pencegahan penularan lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak. Jenis dan rancangan penelitian ini menggunakan deskriptif korelatif dengan rancangan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua penderita lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak yang sedang dalam masa tunas berjumlah 24. Teknik sampling menggunakan total sampling sehingga semua populasi dijadikan sebagai sampel yaitu sejumlah 24 responden. Analisis statistik yang digunakan adalah uji statistik Spearman Rank dengan nilai kepercayaan α = 0,05. Berdasarkan penelitian ini diketahui hasil bahwa nilai uji Spearman Rank tentang hubungan antara pengetahuan tentang penyakit lepra dengan sikap penderita lepra dalam upaya pencegahan penularan lepra adalah -0,151 lebih besar dari nilai  0,05. Maka Ho diterima atau Ha ditolak. Sehingga kesimpulannya adalah tidak ada hubungan antara pengetahuan tentang penyakit lepra dengan sikap penderita lepra dalam upaya pencegahan penularan lepra di Wilayah Kerja Puskesmas Gatak. 2010 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10383/7/Hal.depan.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10383/3/J210060002.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10383/10/dapus%2Blampiran.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10383/1/J210060002.pdf Dhita, Sarwega Hanin (2010) HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta. J210060002
spellingShingle RT Nursing
Dhita, Sarwega Hanin
HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK
title HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK
title_full HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK
title_fullStr HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK
title_full_unstemmed HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK
title_short HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG PENYAKIT LEPRA DENGAN SIKAP PENDERITA LEPRA DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENULARAN LEPRA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GATAK
title_sort hubungan antara pengetahuan tentang penyakit lepra dengan sikap penderita lepra dalam upaya pencegahan penularan lepra di wilayah kerja puskesmas gatak
topic RT Nursing
url https://eprints.ums.ac.id/10383/
work_keys_str_mv AT dhitasarwegahanin hubunganantarapengetahuantentangpenyakitlepradengansikappenderitalepradalamupayapencegahanpenularanlepradiwilayahkerjapuskesmasgatak