PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Stiffness joint adalah akibat dari oedem dan fibrasi pada kapsul ligament dan otot sekitar sendi atau perlengketan dari jaringan lunak satu sama lain. Keadaan ini bertambah parah jika immobilisasi berlangsung lama dan sendi dipertahankan dalam posisi ligament terpendek. Hal tersebut dapat mengakibat...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Agustina, Ilsa Roviatin
Format: Thesis
Language:English
English
Published: 2010
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/10240/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804995027217154048
author Agustina, Ilsa Roviatin
author_facet Agustina, Ilsa Roviatin
author_sort Agustina, Ilsa Roviatin
collection ePrints
description Stiffness joint adalah akibat dari oedem dan fibrasi pada kapsul ligament dan otot sekitar sendi atau perlengketan dari jaringan lunak satu sama lain. Keadaan ini bertambah parah jika immobilisasi berlangsung lama dan sendi dipertahankan dalam posisi ligament terpendek. Hal tersebut dapat mengakibatkan terjadinya permasalahan kapasitas fisik berupa nyeri pada daerah sekitar ankle kiri, oedema pada kaki, penurunan lingkup gerak sendi ankle dan trunk, penurunan kekuatan otot penggerak sendi ankle kiri. Untuk membantu mengatasi permasalahan tersebut diatas dapat digunakan modalitas pemberian sinar Infra Merah (IR), Trancutaneus Electrical Nerve Stimulation (TENS), massage dan terapi latihan. Tujuan dari penggunaan modalitas diatas yaitu untuk mengurangi nyeri pada bagian medial sendi ankle, untuk mengurangi oedem pada kaki dan betis, untuk meningkatkan lingkup gerak sendi pada ankle kiri dan untuk meningkatkan kekuatan otot penggerak sendi ankle kiri. Penelitian karya tulis ini menggunakan metode studi kasus dengan pelaksanaan terapi sebanyak 6 kali. Pelaksanaan meliputi segala tindakan fisioterapi yaitu pemeriksaan nyeri dengan VAS, pemeriksaan oedem dengan midline, pemeriksaan LGS dengan goneometer dan pemeriksaan kekuatan otot dengan Manual Muscle Testing. Hasil dari penatalaksanaan tersebut adalah terjadinya penurunan nyeri, pengurangan oedem, peningkatan LGS dan belum terjadinya peningkatan kekuatan otot. Dengan demikian penatalaksanaan fisioterapi pada kondisi stiffness ankle joint dengan menggunakan Infra Merah, TENS, massage dan terapi latihan
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:10240
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
publishDate 2010
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:10240 https://eprints.ums.ac.id/10240/ PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA Agustina, Ilsa Roviatin RZ Other systems of medicine Stiffness joint adalah akibat dari oedem dan fibrasi pada kapsul ligament dan otot sekitar sendi atau perlengketan dari jaringan lunak satu sama lain. Keadaan ini bertambah parah jika immobilisasi berlangsung lama dan sendi dipertahankan dalam posisi ligament terpendek. Hal tersebut dapat mengakibatkan terjadinya permasalahan kapasitas fisik berupa nyeri pada daerah sekitar ankle kiri, oedema pada kaki, penurunan lingkup gerak sendi ankle dan trunk, penurunan kekuatan otot penggerak sendi ankle kiri. Untuk membantu mengatasi permasalahan tersebut diatas dapat digunakan modalitas pemberian sinar Infra Merah (IR), Trancutaneus Electrical Nerve Stimulation (TENS), massage dan terapi latihan. Tujuan dari penggunaan modalitas diatas yaitu untuk mengurangi nyeri pada bagian medial sendi ankle, untuk mengurangi oedem pada kaki dan betis, untuk meningkatkan lingkup gerak sendi pada ankle kiri dan untuk meningkatkan kekuatan otot penggerak sendi ankle kiri. Penelitian karya tulis ini menggunakan metode studi kasus dengan pelaksanaan terapi sebanyak 6 kali. Pelaksanaan meliputi segala tindakan fisioterapi yaitu pemeriksaan nyeri dengan VAS, pemeriksaan oedem dengan midline, pemeriksaan LGS dengan goneometer dan pemeriksaan kekuatan otot dengan Manual Muscle Testing. Hasil dari penatalaksanaan tersebut adalah terjadinya penurunan nyeri, pengurangan oedem, peningkatan LGS dan belum terjadinya peningkatan kekuatan otot. Dengan demikian penatalaksanaan fisioterapi pada kondisi stiffness ankle joint dengan menggunakan Infra Merah, TENS, massage dan terapi latihan 2010 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10240/1/J100070045.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10240/2/J100070045.pdf Agustina, Ilsa Roviatin (2010) PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta . J100070045
spellingShingle RZ Other systems of medicine
Agustina, Ilsa Roviatin
PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
title PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
title_full PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
title_fullStr PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
title_full_unstemmed PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
title_short PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI STIFFNESS ANKLE JOINT SINISTRA AKIBAT POST FRACTURE CRURIS DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
title_sort penatalaksanaan fisioterapi pada kondisi stiffness ankle joint sinistra akibat post fracture cruris di rumah sakit pku muhammadiyah yogyakarta
topic RZ Other systems of medicine
url https://eprints.ums.ac.id/10240/
work_keys_str_mv AT agustinailsaroviatin penatalaksanaanfisioterapipadakondisistiffnessanklejointsinistraakibatpostfracturecrurisdirumahsakitpkumuhammadiyahyogyakarta