EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009

Diabetes melitus tipe 2 adalah suatu penyakit gangguan metabolisme kronis dan merupakan penyakit degeratif yang menduduki peringkat ke-4 berdasarkan penelitian nasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengobatan dan untuk mengetahui ketepatan pemilihan obat antidiabetes yang di...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: FANINGRUM , KARTIKA WURI
Format: Thesis
Language:English
English
Published: 2010
Subjects:
Online Access:https://eprints.ums.ac.id/10126/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1804994996698349568
author FANINGRUM , KARTIKA WURI
author_facet FANINGRUM , KARTIKA WURI
author_sort FANINGRUM , KARTIKA WURI
collection ePrints
description Diabetes melitus tipe 2 adalah suatu penyakit gangguan metabolisme kronis dan merupakan penyakit degeratif yang menduduki peringkat ke-4 berdasarkan penelitian nasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengobatan dan untuk mengetahui ketepatan pemilihan obat antidiabetes yang diberikan pada pasien diabetes melitus tipe 2 di Instalasi Rawat Inap RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten periode Januari–Juli 2009 berdasarkan standar yang digunakan. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian bersifat observasional (non eksperimental) yang dilakukan secara retrospektif dan dianalisis dengan metode analisis deskripif. Kriteria inklusi sampel adalah diagnosa utama penyakit diabetes melitus tipe 2 dengan atau tanpa penyakit penyerta, mempunyai data rekam medik dan menggunakan obat antidiabetes. Hasil penelitian menunjukkan obat antidiabetika yang paling banyak digunakan pasien adalah dari golongan Sulfonilurea sebanyak 60 kasus dengan persentase 56,5%, diantaranya glikazid 34%, glibenklamid 18%, glikuidon 8% dan glimepirid 3%. Hasil evaluasi ketepatan pemilihan obat antidiabetika adalah 100% tepat indikasi, 89,4% tepat obat, 85% tepat dosis dan 89,7% tepat pasien.
format Thesis
id oai:eprints.ums.ac.id:10126
institution Universitas Muhammadiyah Surakarta
language English
English
publishDate 2010
record_format eprints
spelling oai:eprints.ums.ac.id:10126 https://eprints.ums.ac.id/10126/ EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009 FANINGRUM , KARTIKA WURI RS Pharmacy and materia medica Diabetes melitus tipe 2 adalah suatu penyakit gangguan metabolisme kronis dan merupakan penyakit degeratif yang menduduki peringkat ke-4 berdasarkan penelitian nasional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengobatan dan untuk mengetahui ketepatan pemilihan obat antidiabetes yang diberikan pada pasien diabetes melitus tipe 2 di Instalasi Rawat Inap RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten periode Januari–Juli 2009 berdasarkan standar yang digunakan. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian bersifat observasional (non eksperimental) yang dilakukan secara retrospektif dan dianalisis dengan metode analisis deskripif. Kriteria inklusi sampel adalah diagnosa utama penyakit diabetes melitus tipe 2 dengan atau tanpa penyakit penyerta, mempunyai data rekam medik dan menggunakan obat antidiabetes. Hasil penelitian menunjukkan obat antidiabetika yang paling banyak digunakan pasien adalah dari golongan Sulfonilurea sebanyak 60 kasus dengan persentase 56,5%, diantaranya glikazid 34%, glibenklamid 18%, glikuidon 8% dan glimepirid 3%. Hasil evaluasi ketepatan pemilihan obat antidiabetika adalah 100% tepat indikasi, 89,4% tepat obat, 85% tepat dosis dan 89,7% tepat pasien. 2010 Thesis NonPeerReviewed application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10126/1/K100060176.pdf application/pdf en https://eprints.ums.ac.id/10126/2/K100060176.pdf FANINGRUM , KARTIKA WURI (2010) EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta . K100060176
spellingShingle RS Pharmacy and materia medica
FANINGRUM , KARTIKA WURI
EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009
title EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009
title_full EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009
title_fullStr EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009
title_full_unstemmed EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009
title_short EVALUASI KETEPATAN PEMILIHAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM PUSAT Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI–JULI 2009
title_sort evaluasi ketepatan pemilihan obat pada pasien diabetes melitus tipe 2 di instalasi rawat inap rumah sakit umum pusat dr soeradji tirtonegoro klaten periode januari juli 2009
topic RS Pharmacy and materia medica
url https://eprints.ums.ac.id/10126/
work_keys_str_mv AT faningrumkartikawuri evaluasiketepatanpemilihanobatpadapasiendiabetesmelitustipe2diinstalasirawatinaprumahsakitumumpusatdrsoeradjitirtonegoroklatenperiodejanuarijuli2009